Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Jadwal Bola Hari Ini, Laga Myanmar Vs Timnas Indonesia Piala AFF U-22 Live RCTI dan Piala Indonesia

Jadwal bola hari ini Senin (18/2/2019) ada pertandingan Piala AFF U-22 yang disiarkan RCTI, Piala Indonesia dan FA Cup dini hari nanti.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Jadwal Bola Hari Ini, Laga Myanmar Vs Timnas Indonesia Piala AFF U-22 Live RCTI dan Piala Indonesia
twitter.com/PSSI
Jadwal Bola Hari Ini, Laga Myanmar Vs Timnas Indonesia Piala AFF U-22 Live RCTI dan Piala Indonesia 

"Mudah-mudahan pertandingan bisa berjalan lancar dan kita bisa meraih hasil positif besok," ujarnya menambahkan.

Sementara itu, gelandang Timnas Indonesia U-22, Gian Zola mengatakan fokus jadi kunci penting skuat Garuda Muda untuk meraih poin penuh dari Myanmar.

"Kita semua sepakat, pertandingan pertama besok harus fokus karena itu akan menentukan langkah Indonesia selanjutnya,

"Kita harus mendapatkan hasil positif agr dapat ke depannya bisa lebih mudah," ungkap Zola.

Baca: Tekad Para Pemain Jelang Laga Persib Bandung Vs Arema FC di Babak 16 Besar Piala Indonesia

Indonesia U-22 tergabung di Grup B, bersama dengan Myanmar, Malaysia, tuan rumah Kamboja dan Singapura.

Di Grup A, Vietnam satu grup dengan Thailand, Timor Leste dan Filipina.

Berikut jadwal laga Indonesia di fase grup Piala AFF U-22:

Berita Rekomendasi

18 Februari 2019: Indonesia vs Myanmar (15.30 WIB)

20 Februari 2019: Singapura vs Indonesia (15.30 WIB)

24 Februari 2019: Indonesia vs Malaysia (15.30 WIB)

26 Februari 2019: Kamboja vs Indonesia (18.30 WIB)

Berikut jadwal Bola hari ini, Senin (18/2/2019):

Myanmar vs Timnas Indonesia Piala AFF U-22 2019, pukul 15.00 WIB di RCTI

Persib Vs Arema FC Piala Indonesia, pukul 15.00 WIB

Persela Vs Bali United Piala Indonesia, pukul 19.00 WIB

Selasa, 19 Februari 2019

Chelsea Vs Manchester United FA Cup, pukul 02.30 WIB.

Baca: Hasil Lengkap Liga Italia Pekan ke 24 Juventus Belum Terkalahkan, Inter dan Milan Raih Hasil Positif

Baca: Hasil Lengkap Liga Spanyol Pekan 24, Barcelona dan Atletico Madrid Menang Tipis, Real Madrid Kalah

(Tribunnews.com/Sina)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
16
11
4
1
22
11
11
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
16
8
4
4
24
16
8
28
4
PSM Makasar
16
6
9
1
22
13
9
27
5
Borneo
16
7
5
4
23
11
12
26
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas