Timnas U-22 Indonesia Tertinggal, Ini Permainan sampai Pertengahan Babak Pertama
Timnas U-22 Indonesia sampai menit ke-25 tertinggal oleh timnas U-22 Myanmar, laga ini pun masih berlangsung dalam tempo sedang.
Editor: Bolasport.com
TRIBUNNEWS.COM - Timnas U-22 Indonesia sampai menit ke-25 tertinggal oleh timnas U-22 Myanmar.
Laga ini pun masih berlangsung dalam tempo sedang untuk partai Piala AFF U-22 2019.
Main di Stadion Nasional Kamboja pada Senin (18/2/2019), pelatih Indra Sjafri turun dengan kekuatan utama skuat Garuda Muda.
Sayang, timnas U-22 Indonesia harus kebobolan saat laga belum masuk menit ke-20.
Pasukan timnas U-22 Myanmar yang memiliki julukan Junior Asian Lions unggul pada menit ke-14. (Estu)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.