Sejarah Sepak Bola Hari Ini - Ronaldo dan Benzema Lukai Pellegrini
Real Madrid menang besar 7-0 dari Malaga yang dilatih sosok yang membawa Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema ke Santiago Bernabeu.
Editor: Taufik Batubara
YOUTUBE.COM/LALIGA
Striker Real Madrid, Cristiano Ronaldo, merayakan gol ke gawang Malaga pada laga Liga Spanyol yang berlangsung pada 3 Maret 2011 di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid.
TRIBUNNEWS.COM - Manuel Pellegrini menjadi pelatih yang berjasa membawa Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema ke Real Madrid pada 2009.
Namun pelatih asal Chile itu hanya semusim membela Madrid.
Di musim berikutnya ia memilih melatih sesama klub Liga Spanyol, Malaga.
Melatih Malaga membuat Pellegrini ditakdirkan bertemu Madrid.
Melawat ke Stadion Santiago Bernabeu ia tak dapat sambutan hangat dari mantan rekrutannya, Ronaldo dan Karim Benzema, karena keduanya mencetak gol saat menang 7-0.
BACA SELENGKAPNYA DI SINI
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.