Pencetak Gol Terbanyak Liga Filipina Ingin Bermain di Indonesia
Hal ini diutarakan oleh pemain asal Spanyol tersebut saat wawancara bersama Fox Sport Asia, pada Senin (11/3/2019).
Editor: Taufik Batubara
TRIBUNNEWS.COM - Top Scorer Liga Filipina 2017, Bienvenido Maranon, menyebut Indonesia sebagai salah satu negara yang bisa menjadi tujuannya untuk melanjutkan karier.
Hal ini diutarakan oleh pemain asal Spanyol tersebut saat wawancara bersama Fox Sport Asia, pada Senin (11/3/2019).
Bienvenido Maranon merupakan pemain yang membela Ceres-Negros FC sejak 2015.
Meski usainya tergolong sudah senior, ia masih ingin bermain sepak bola.
Ia menyebut Indonesia menjadi salah satu tujuan selanjutnya dalam melanjutkan karier.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.