Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persebaya Surabaya Harus Tidak Lagi Ada Blunder Terutama Kiper kata Miftahul Hadi

Dalam ajang pramusim Piala Presiden 2019 tersaji beberapa aksi blunder atau kesalahan antisipasi dari kiper Persebaya Surabaya.

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Persebaya Surabaya Harus Tidak Lagi Ada Blunder Terutama Kiper kata Miftahul Hadi
surya
Abdul Rohim 

TRIBUNNEWS.COM, SURABAYA - Dalam ajang pramusim Piala Presiden 2019 tersaji beberapa aksi blunder atau kesalahan antisipasi dari kiper Persebaya Surabaya.

Setidaknya ada dua blunder yang membuat gawang Persebaya dalam kondisi bahaya atau bahkan menyebabkan kebobolan di fase penyisihan grup.

Diantaranya blunder Miswar Saputra yang membuat gawangnya jebol oleh Perseru Serui, serta blunder Abdul Rohim yang menghasilkan hukuman pinalti meski bisa diamankan.

Pelatih Kiper Persebaya, Miftahul Hadi mengakui kedua anak asuhnya sempat melakukan blunder dan sudah melakukan evaluasi jelang babak 8 besar Piala Presiden.

"Ya, memang perlu evaluasi agar kedepannya bisa lebih bagus lagi," kata Miftahul Hadi, Rabu (20/3/2019).

Namun dibalik aksi blunder tersebut, Miftahul Hadi menilai bisa jadi pelajaran berharga bagi kedua kiper Persebaya Surabaya tersebut.

Mengingat ajang Piala Presiden 2019 menjadi wadah untuk mengukur kesiapan pemain sebelum kompetisi reguler berlangsung.

Berita Rekomendasi

"Makanya itu bagus lah untuk pramusim sebelum masuk kompetisi yang sesungguhnya," tambah Miftahul Hadi beberapa waktu lalu.

Sumber: Surya
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas