Jadwal dan Link Live Streaming Liga Champions Dini Hari Nanti: Spurs Vs Man City, Liverpool Vs Porto
laga pembuka Liga Champions babak 8 besar leg 1 akan dilangsungkan Tottenham vs Man City dan Porto vs Liverpool.
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
TRIBUNNEWS.COM - Liga Champions Eropa memasuki babak 8 besar. Laga-laga yang mempertemukan tim-tim besar akan disiarkan secara langsung oleh RCTI.
Di perempatfinal Liga Champions 2019, pertandingan akan mempertemukan Manchester United vs Barcelona serta Ajax vs Juventus.
Selain itu juga akan ada derby Liga Inggris yakni Tottenham vs Manchester City (Man City) di Liga Champions Babak 8 Besar.
Adapun untuk laga nanti malam/pagi dini lari ini, laga pembuka Liga Champions babak 8 besar leg 1 akan dilangsungkan Tottenham vs Man City dan Porto vs Liverpool.
Berikut ini jadwal lengkap Liga Champions babak 8 besar:
*LEG 1
Rabu 10 April 2019 Pukul 02.00 WIB
- Tottenham vs Man City
- Liverpool vs FC Porto (Live RCTI)
Kamis 11 April 2019 Pukul 02.00 WIB
- Ajax vs Juventus
- MU vs Barcelona (Live RCTI)
*LEG 2
Rabu 17 April 2019 Pukul 02.00 WIB
- Juventus vs Ajax
- Barcelona vs MU
Kamis 18 April 2019 Pukul 02.00 WIB
- Man City vs Tottenham
*Jadwal pertandingan Liga Champions babak 8 besar dapat berubah sewaktu-waktu. (*)
Berikut ini link live streaming RCTI Liga Champions
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.