Penuh Risiko, Laga Arema FC Vs Persib Bandung Diusulkan Dimajukan
catatan kurang harmonis kedua suporter sejak dahulu hingga kini yang masih membara, membuat pihak keamanan mengusulkan agar pertandingan digelar
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
Denda itu akibat ulah oknum Bonek dalam pertandingan Persebaya vs Kalteng Putra di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya pada Selasa (21/5/2019).
Dalam pertandingan itu, ada lemparan botol dan penyalaan kembang api sebanyak empat kali.
Pada laga pekan kedua Liga 1 2019 tersebut, Persebaya gagal mengantongi poin penuh usai ditahan imbang Kalteng Putra dengan skor 1-1.
Dilansir SURYAMALANG.COM dari website PSSI, www.pssi.org, berikut ini hasil sidang Komdis PSSI, Minggu, 26 Mei 2019.
1. Manager Borneo FC, Andri Dauri Husain.
- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019.
- Pertandingan: Borneo FC vs Bhayangkara FC.
- Tanggal kejadian: 16 Mei 2019.
- Jenis pelanggaran: Protes berlebihan.
- Hukuman: Teguran keras.
2. Bali United.
- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019.
- Pertandingan: Bali United vs Persebaya Surabaya.
- Tanggal kejadian: 16 Mei 2019.