Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persiba Balikpapan Terapkan Jam Malam untuk Seluruh Pemain, Melanggar Siap-siap Potong Gaji

Pelatih Persiba Balikpapan Salahudin sangat serius menilai kedisiplinan pemain. Tanpa terkecuali aturan yang dibuat untuk pemain selama menghuni mess

Editor: ade mayasanto
zoom-in Persiba Balikpapan Terapkan Jam Malam untuk Seluruh Pemain, Melanggar Siap-siap Potong Gaji
TRIBUNKALTIM.CO/ARIF FADILLAH
Pelatih Persiba Balikpapan Salahudin memberikan instruksi kepada para pemainnya dalam sesi latihan di area Tennis Indoor Balikpapan. 

TRIBUNNEWS.COM - Sejumlah pemain klub sepak bola Persiba Balikpapan mulai komplit. Mereka sudah menempati mess yang berada di area Tennis Indoor Balikpapan.

Pelatih Persiba Balikpapan Salahudin sangat serius menilai kedisiplinan pemain.

Tanpa terkecuali aturan yang dibuat untuk pemain selama menghuni mess.

Pemain harus berada di mess saat waktu menunjukan pukul 22.00 Wita atau 10 malam.

Di atas jam 10 malam, skuat Beruang Madu tidak diperkenankan keluar mess.

Salahudin mempunyai alasan mengapa menerapkan jam malam kepada para pemainnya.

Tidak lain untuk membentuk sebuah tim yang disiplin di dalam dan di luar lapangan.

BERITA REKOMENDASI

"Semua itu harus ada aturan. Kalau tidak ada aturan hancur kita. Di Negara aja ada aturan, di agama juga punya aturan, jadi kalau mau lebih baik kita harus punya aturan dan taat aturan," kata Salahudin kepada TribunKaltim.co, Selasa (11/6/2019).

Bahkan, Salahudin tidak main-main memberikan sanksi jika ada pemain yang melanggar aturan jam malam tersebut. 

HALAMAN BERIKUTNYA >>>>> Pelatih Persiba Salahudin Terapkan Jam Malam Pemain di Mess, Tiga Kali Melanggar Dicoret dari Tim

Sumber: Tribun Kaltim
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
PSM Makasar
10
4
5
1
13
6
7
17
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas