Video - Bukan Lewat Gol, Mohamed Salah Hancurkan Kiper Guinea dan Bawa Kemenangan untuk Mesir
Pada video terseubut, Salah terlihat sedang berhadapan dengan kiper Guinea, Aly Keita.
Editor: Bolasport.com

Twitter @premierleague
Pemain Liverpool FC, Mohamed Salah merayakan golnya ke gawang West Ham United dalam laga Liga Inggris musim 2018/2019 di Stadion Anfield, Liverpool, Minggu (12/8/2019) malam WIB.
TRIBUNNEWS.COM - Mesir berhasil mengalahkan Guinea pada laga persahabatan di Stadion Borg El Arab, Mesir, Minggu (16/6/2019).
Pada laga tersebut, meski tidak mencetak gol, Mohamed Salah berhasil memberikan dua assist yang membuat Mesir menang 3-1 atas Guinea.
Tiga gol Mesir dicetak oleh Marwan Mohsen (11'), Ahmed Ali Kamel (77'), dan Omar Gaber (86').
Mohamed Salah memberikan dua assistnya kepada Ahmed Ali Kamel dan Omar Gaber.
Usai laga Mesir kontra Guinea, tersebar video assist Mohamed Salah untuk Ahmed Ali Kamel.
Berita Rekomendasi