Claudio Marchisio Segera Balikan dengan Juventus?
Claudio Marchisio dikatakan bisa jadi gelandang gratisan milik Juventus selanjutnya.
Editor: Bolasport.com
TRIBUNNEWS.COM - Claudio Marchisio dikatakan bisa jadi gelandang gratisan milik Juventus selanjutnya.
Petualangan Claudio Marchisio di Liga Rusia hanya bertahan semusim.
Kontrak Marchisio di Zenit st Petersburg sebenarnya masih akan berjalan hingga musim panas 2020.
BACA JUGA: Kisah Kiper Gagal Liverpool yang Buka Jalan Alisson Bergabung
Meski begitu, kini Zenit sudah mengonfirmasi bahwa mereka dan Marchisio sepakat untuk mengakhiri kontrak setahun lebih awal.
Artinya kini pemain berusia 33 tahun tersebut menganggur dan belum memiliki klub.
Kabar mengejutkan datang dari Italia saat dikatakan bahwa Marchisio bisa saja kembali ke Juventus.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.