Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persija Vs Persib: Julio Banuelos Pastikan Skuat Macan Kemayoran Tampil Habis-habisan

Dia pun menargetkan poin penuh, terlebih semenjak ditanganinya Persija belum sekalipun menelan kekalahan di empat pertandingan terakhir.

Penulis: Abdul Majid
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Persija Vs Persib: Julio Banuelos Pastikan Skuat Macan Kemayoran Tampil Habis-habisan
Tribunnews/Abdul Majid
Pelatih Persija Jakarta Julio Banuelos saat menghadiri konferensi pers sebelum laga kontra Persib di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (9/7/2019). 

(6/7/2018) Persija vs PSM 2-2

(15/8/2017) Persija vs PSM 2-2

(30/4/2017) PSM vs Persija 1-0

Hanya Anggap Laga Biasa

Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts akan kembali diuji racikannya pada pekan kedelapan Liga 1 2019.

Persib akan melawat ke markas rival klasik mereka, Persija Jakarta pada Rabu (10/7/2019).

Laga klasik yang akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno akan menjadi laga spesial bagi Robert Rene Alberts.

Berita Rekomendasi

Pertarungan dua klub yang merupakan rival ini merupakan yang pertama bagi Meneer asal Belanda itu.

Meski jadi yang perdana, Robert Rene Alberts tak merasa laga timnya dengan Persija spesial.

Dengan membandingkan dengan klub luar negeri seperti laga Manchester United vs Liverpool atau Real Madrid Vs Barcelona, eks pelatih PSM Makassar itu menjawabnya enteng.

Menurut Robert Rene Alberts partai yang diklaim 'panas' dan 'besar' itu hanya merupakan bumbu dalam sebuah pertandingan.

"Dalam sepakbola, laga seperti Real Madrid vs Barcelona, (derby) Manchester atau Liverpool menurut saya hanya bumbu dari bagian sebuah pertandingan," sebut Robert Rene Alberts seperti dikutip dari Bobotoh.id.

Bagi Robert Rene Alberts, laga Persija vs Persib cuma pertandingan biasa saja tapi lebih menggairahkan.

Head to Head Persija Jakarta vs Persib Bandung

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas