Media Inggris Tempatkan 3 Pemain Man United ke Kategori Gelandang Sampah
Media Inggris yang bermarkas di London, Give Me Sport, menempatkan tiga pemain Manchester United ke kategori gelandang sampah.
Editor: Taufik Batubara
zimbio.com
Media Inggris yang bermarkas di London, Give Me Sport, menempatkan tiga pemain Manchester United ke kategori gelandang sampah.
TRIBUNNEWS.COM - Media Inggris yang bermarkas di London, Give Me Sport, menempatkan tiga pemain Manchester United ke kategori gelandang sampah.
Masuk ke kelompok gelandang bagus, ada delapan nama.
Salah satu yang paling oke di sepanjang musim lalu yakni Gylfi Sigurdssson.
Sigurdsson adalah top scorer Everton di Premier League dengan 13 gol.
Bergerak lagi ke level gelandang menengah, muncul 17 pemain.
Sosok James Maddison menjadi yang paling menyita perhatian. (Septian Tambunan)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.