Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Video Skill Mantap Pemain Asing Anyar Persib: KvK Mampu Gantikan Peran Jonathan Bauman?

Peran Bauman sangat membantu Ezechiel NDouassel untuk mendapatkan lebih banyak ruang di kotak penalti lawan dan menciptakan peluang

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Video Skill Mantap Pemain Asing Anyar Persib: KvK Mampu Gantikan Peran Jonathan Bauman?
voetbal247.nl
Pemain baru Persib Bandung, Kevin van Kippersluis, saat berseragam Cambuur Leuwerdeen. 

Terlebih, pemain kelahiran Hilversum itu bisa bermain di enam posisi berbeda: Bek kiri, gelandang serang, second striker, central forward, winger kiri, dan kanan.

Selain itu, usianya juga masih terbilang muda, yaitu 26 tahun.

Tentu ini bisa menjadi keuntungan bagi Persib, saat mendatangkan Kevin.

Apalagi, Kevin van Kippersluis masuk dalam kriteria kebutuhan Persib Bandung.

Seperti diketahui, pada jendela tengah musim 2019, Persib Bandung memprioritaskan untuk mendatangkan pemain baru di posisi penyerang.

Kevin van Kippersluis menjadi solusi karena meski berposisi alami sebagai winger kiri, nyatanya ia lebih banyak dimainkan sebagai penyerang.

Pada musim lalu saja, 22 kali Kevin van Kippersluis bermain sebagai penyerang (17 central forward dan 5 second striker).

Berita Rekomendasi

Saat dimainkan sebagai penyerang, Kevin van Kippersluis juga cukup produktif.

Sebab, tujuh dari total 10 golnya pada musim lalu dicetak saat bermain sebagai penyerang.

Baca: Perkenalkan Kevin van Kippersluis, Tandem Baru Ezechiel NDouassel di Persib Bandung: Ini Profilnya

Baca: Persib Bandung Depak Semua Pemain Asingnya Kecuali Ezechiel N Douassel: Bojan Malisic Juga Kena PHK

Baca: Video Skill Attacking Midfielder Asal Belanda yang Dikabarkan Bakal Berkostum Persib Bandung

Baca: Persib Bandung Depak Semua Pemain Asingnya Kecuali Ezechiel N Douassel: Bojan Malisic Juga Kena PHK

Baca: Kabar Panas Bursa Transfer Pemain Persib Bandung: Rene Mihelic Out? Masuk Gelandang Serang Belanda?

Kevin bisa menjadi solusi bagi Persib untuk membuat Ezechiel NDouassel kembali menemukan ketajamannya.

Kevin bisa menjadi tandem untuk Ezechiel NDouassel yang cenderung produktif dalam skema dua penyerang.

Pada musim lalu, Ezechiel NDouassel menjadi mesin gol Persib dengan 17 gol di Liga 1 2018.

Ketajaman Ezechiel NDouassel ditopang dengan kehadiran Jonatan Bauman sebagai tandemnya di lini depan.

Mario Gomez, Pelatih Persib Bandung pada musim lalu, menempatkan Ezechiel NDouassel sebagai penyerang utama dan Jonathan Bauman sebagai defensive forward dalam skema dasar 4-4-2.

Halaman
123
Sumber: Tribun Jabar
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
17
11
6
0
30
12
18
39
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
18
10
4
4
28
18
10
34
4
Bali United
17
8
4
5
25
16
9
28
5
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas