Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Akhir Manchester City vs Watford Liga Inggris 2019, Bernardo Hattrick, City Pesta 8-0

Hasil Akhir Manchester City vs Watford Liga Inggris 2019, Bernardo Hattrick, City Pesta 8-0

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Hasil Akhir Manchester City vs Watford Liga Inggris 2019, Bernardo Hattrick, City Pesta 8-0
zimbio.com
Hasil Akhir Manchester City vs Watford Liga Inggris 2019, Bernardo Hattrick, City Pesta 8-0 

Berawal dari tendangan bebas cepat yang diperagakan David Silva mengumpan mendatar ke Aguero dan mengirim umapn silang ke kotak penalti dapat dimanfaatkan dengan baik oleh Otamendi untuk membawa City unggul 5-0.

Aguero mendapat peluang di dalam kotak penalti di menit 27' namun tendangannya masih membentur tiang gawang.

Selanjutnya Bernardo Silva mendapat peluang di dalam kotak penalti, peluang tersebut membentur tiang gawang.

Hingga babak pertama usai Manchester City masih unggul 5-0 atas tamunya Watford.

Pertandingan babak kedua baru berjalan lima menit, Bernardo silva mencetak gol kedua nya di menit 50'.

Proses terjadinya gol keenam City berawal dari pemain belakang Watford yang salah mengantisipasi bola, dan Bernardo berada di posisi yang tak terkawal melewati dua pemain dan langsung menceploskan bola ke gawang Forster.

Serangan Watford pada malam ini tidak banyak menghasilkan banyak peluang berbahaya.

Berita Rekomendasi

Berbanding dengan Manchester City sekali melakukan ke pertahanan Watford dapat berbuah gol.

Bernardo Silva mencetak hattrick nya pada pertandingan kali ini di menit 60'.

Berawal umpan terobos yang dilakukan Mahrez ke De Bruyne, pemain Belgia tersebut langsung mengirimkan umpan silang yang mengarah ke Bernardo dan tidak menyia-nyiakan peluang itu.

Manchester City unggul 7-0 atas Watford hingga menit 76'.

Manchester City belum puas dengan unggul defisit 7 gol, berkali-kali melakukan serangan ke lini pertahanan Watford namun belum berbuah gol.

Menjelang berakhirnya babak kedua, City kembali memperbesar keunggulan menjadi 8-0 lewat De Bruyne di menit 85'.

De Bruyne kembali mendapat peluang di menit 88' namun tendangannya masih melebar.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas