Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Madura United Vs Persib Bandung Berlangsung Petang, Bobotoh Sudah Datang Sejak Siang

Selain Bobotoh (pendukung Persib) dan K-Cong Mania (pendukung Madura United), petugas kepolisian pun terlihat sudah mulai berjaga,

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Madura United Vs Persib Bandung Berlangsung Petang, Bobotoh Sudah Datang Sejak Siang
Tribun Jabar/Nazmi Abdurrahman
Rico (kiri) dan Andre (kanan) Bobotoh asal Surabaya, yang datang lebih awak ke Stadion Bangkalan Madura, untuk menyaksikan pertandingan Persib Bandung melawan Madura United, Sabtu (5/10/2019). 

Laporan Wartawan Tribun Jabar, Nazmi Abdurahman.

TRIBUNNEWS.COM, BANGKALAN - Supporter Persib Bandung dan Madura United mulai berdatangan ke Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Sabtu sore (5/10/2019).

Pendukung kedua tim terlihat sudah berada di sekitar Stadion Bangkalan sejak pukul 14.00 WIB, sebagian ada yang beristirahat sambil berfoto-foto, sebagian lainnya masih antre di loket tiket.

Kick off pertandingan yang mempertemukan antara Persib Bandung melawan tuan rumah Madura United pada pekan ke- 22 Liga 1 2019 ini dimulai pada pukul 18.30 WIB.

 

Baca: Link Live Streaming Madura United vs Persib Bandung: Menanti Taji Duo King Eze-Kevin van Kippersluis

Pendukung Persib Bandung dan Madura United antre membeli tiket pertandingan di Stadion Bangkalan, Madura, Sabtu (5/10/2019).
Pendukung Persib Bandung dan Madura United antre membeli tiket pertandingan di Stadion Bangkalan, Madura, Sabtu (5/10/2019). (Tribun Jabar/Nazmi Abdurrahman)

Selain Bobotoh (pendukung Persib) dan K-Conk Mania (pendukung Madura United), petugas kepolisian pun terlihat sudah mulai berjaga, melakukan pengamanan di sekitar Stadion Bangkalan.

Rico (21), Bobotoh asal Tambaksari, dan rekannya Andre (21) asal Manyarsabrangan Surabaya mengaku sudah datang ke Stadion Gelora Bangkalan sejak jam 12.00 WIB.

Rico dan Andre sengaja datang bersama rombongan dari Surabaya untuk menyaksikan tim kebanggaannya berlaga malam nanti.

Berita Rekomendasi

"Memang sengaja datang, ke Bandung pernah ke Solo juga (dukung Persib)," ujar Rico, saat ditemui di Stadion Bangkalan, Madura, Sabtu (5/10/2019).

Tuan Rumah Pincang, Maung Full Team

Jelang pertandingan, kondisi berbeda dialami Madura United dan Persib Bandung.

Madura United turun gelanggang dengan modal kurang apik pada pekan sebelumnya.

Tim arahan Rasiman itu hanya bermain imbang 2-2 melawan PSS Sleman pada pekan ke-21 Liga 1 2019.

Sempat dua kali unggul lewat Alberto Goncalves, Madura United harus rela berbagi angka di kandang tim promosi tersebut.

Baca: Alami Kecelakaan Mengerikan, Marc Marquez Sempat Berhenti Bernapas

Baca: Alami Kecelakaan Hebat, Marc Marquez Justru Marah Saat Dibawa ke Rumah Sakit

Baca: Kondisi Marc Marquez yang Dibawa ke Rumah Sakit Seusai Crash di FP 1 MotoGP Thailand

Baca: Hasil Free Practice 2 MotoGP Thailand 2019: Pebalap Yamaha Isi Tiga Besar Kecuali Valentino Rossi

Baca: Kejutan Besar Terjadi di Indonesia Masters, Lantai Licin Hingga Bola Susah Diatur

Baca: Untung-Rugi Penundaan Laga Persib Vs Arema

Baca: Jadwal Timnas Indonesia vs Uni Emirat Arab: Siaran Langsung TVRI, Rotasi Besar Ala Simon McMenemy

Kevin van Kippersluis dan Ezechiel N Douassel dalam latihan Persib Bandung di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Rabu (25/9/2019).
Kevin van Kippersluis dan Ezechiel N Douassel dalam latihan Persib Bandung di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Rabu (25/9/2019). (Tribun Jabar/Deni Denaswara)

Di sisi lain, Persib Bandung justru baru saja sukses menekuk Persipura Jayapura dengan skor 3-1 pada pekan lalu.

Halaman
1234
Sumber: Tribun Jabar
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
5
Bali United
16
8
3
5
24
15
9
27
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas