Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

BERITA POPULER: Persib Kalah dari Madura United, Wasit Faulur Rosy Mendadak Jadi Sorotan

Ada hal menarik mengenai Faulur Rosy, wasit kontroversial laga Madura United Vs Persib Bandung dalam lanjutan Liga 1 2019.

Editor: Tiara Shelavie
zoom-in BERITA POPULER: Persib Kalah dari Madura United, Wasit Faulur Rosy Mendadak Jadi Sorotan
dok-jabar.tribunnews.com
Faulur Rosy, Wasit kontroversial laga Madura United Vs Persib Bandung di pekan ke-22 Liga 1 2019. 

Hendro Pandowo pun langsung merespons komentar Bobotoh.

Hendro membalas dengan menuliskan bahwa dirinya sudah berkoordinasi langsung dengan Kasatgas Jawa Timur untuk menyelidiki.

"Terima kasih informasinya. Sudah saya sampaikan Kasatgas Wil Jawa Timur untuk melakukan penyelidikan, nuhun," tulis Hendro Pandowo.

Baca: Hal-Hal Menarik Saat Marc Marquez Juara Dunia Lagi: Tak Berdayanya Dovi, Quartararo Musuh Utama

Baca: Tiga Nama Calon Penyerang Anyar Manchester United: Darah Muda Pemain U-23

Baca: Hal-Hal Aneh pada Kecelakaan Marc Marquez Jelang MotoGP Thailand 2019

Maung Evaluasi Teknis dan Non-Teknis

Tim pelatih Persib Bandung langsung menggelar evaluasi terkait hal-hal teknis dan non-teknis pascakalah dari Madura United.

Persib Bandung harus mengulang kembali rekor buruk kala berhadapan dengan Madura United.

Bertamu ke markas Laskar Sape Kerrab, Sabtu (5/10/2019), Maung Bandung harus rela pulang tanpa poin setelah kalah dengan skor tipis 1-2.

Berita Rekomendasi

Pascakekalahan tersebut, tim pelatih Persib langsung menggelar evaluasi terkait hal teknis dan non-teknis selama pertandingan.

Pelatih fisik Persib Bandung, Yaya Sunarya menyatakan, bahwa kekalahan kemarin tetap memiliki aspek yang bisa dijadikan sebagai sebuah pelajaran.

Pesepak bola Madura United, Diego Assis (tengah)  berusaha melewati hadangan dalam lanjutan liga 1 di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Sabtu (5/10/2019). Akhir laga Persib Bandung Harus menerima Kekalahkan dari Madura United 1- 2(Surya/Sugix Harto)
Pesepak bola Madura United, Diego Assis (tengah) berusaha melewati hadangan dalam lanjutan liga 1 di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Sabtu (5/10/2019). Akhir laga Persib Bandung Harus menerima Kekalahkan dari Madura United 1- 2(Surya/Sugix Harto) (SURYA/Sugix Harto)

Baca: Hal-Hal Menarik Saat Marc Marquez Juara Dunia Lagi: Tak Berdayanya Dovi, Quartararo Musuh Utama

Baca: Tiga Nama Calon Penyerang Anyar Manchester United: Darah Muda Pemain U-23

Baca: Hal-Hal Aneh pada Kecelakaan Marc Marquez Jelang MotoGP Thailand 2019

"Kondisi pascapertandingan yang pasti kami evaluasi secara teknis," ujar Yaya Sunarya.

"Tentunya selalu ada pelajaran yang bisa kami ambil."

Tim pelatih Persib juga mengevaluasi sejumlah masalah berkaitan dengan hal non-teknis.

Salah satunya yang dievaluasi adalah kepemimpinan wasit yang dinilai kurang profesional dan mengakibatkan Supardi Nasir dkk gagal meraih tiga poin di Stadion Gelora Bangkalan.

"Meskipun kami sudah, dalam tanda kutip, berusaha untuk mempersiapkan lebih matang untuk meraih tiga poin disana," ujar Yaya.

"Selalu ada pelajaran yang bisa kami ambil untuk langkah selanjutnya, ketika berhadapan dengan tim atau misalnya kondisi seperti kemarin itu, apa yang harus kami bikin," ucapnya lagi.

Sumber: Tribun Jabar
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas