Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

RESMI : Laga Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Liga 1 2019 Pekan ke-23 Digelar di Bali

RESMI : Laga Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di pekan ke-23 Liga 1 2019 akan digelar di Bali, Kamis (10/10/2019)

Penulis: Gigih
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in RESMI : Laga Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Liga 1 2019 Pekan ke-23 Digelar di Bali
kolase tribunnews
RESMI : Laga Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Liga 1 2019 Pekan ke-23 Digelar di Bali 

Laga Maung Bandung kontra Bajul Ijo sedianya akan digelar di Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung pada Sabtu 19 Oktober pukul 15.30 WIB. 

Namun, atas rekomendasi dan koordinasi dengan sejumlah pihak termasuk Kepolisian Daerah Jawa Barat, laga kini dialihkan ke Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali

Pertandingan itu pun dimajukan pelaksanaannya menjadi hari Jumat  tanggal 18 Oktober 2019, pukul 18.30 WIB atau 19.30 WITA. 

Selanjutnya Persib Bandung menjalin komunikasi dengan tim tamu, Persebaya Surabaya dan sejumlah pihak terkait demi terlaksananya pertandingan ini sesuai dengan harapan.  

“Agar kepada klub Persib Bandung sebagai tuan rumah untuk melakukan koordinasi dengan pihak terkait agar pertandingan dapat berjalan dengan baik dan lancar,” tulis Persib di laman resmi.

Di Pekan ke-23 akan tersaji pertandingan big match antara PSM Makassar yang akan menjamu Arema FC, dan Persib Bandung menjamu Persebaya Surabaya.

Persela Lamongan sebagai tuan rumah dijadwalkan akan menjamu PSIS Semarang di Stadion Surajaya, Lamongan, Jumat (18/10/2019).

Berita Rekomendasi

Raihan tiga poin dibutuhkan oleh kedua tim dalam misinya menjauhi zona merah, serta mengakhiri tren negatif yang sedang dijalani oleh Persela dan PSIS dalam lima laga terakhirnya.

Laskar Joko Tingkir, julukan Persela hingga kini masih menempati peringkat ke-15 dengan mengoleksi 20 poin dari 21 laga yang yang sudah dijalani.

Skuat asuhan Nil Maizar bahkan hanya mampu meraih satu kali kemenangan dalam lima laga terakhirnya.

Sisanya dua kali imbang dan dua kali menelan kekalahan.

Sementara PSIS Semarang juga sedang berada dalam performa yang mengecewakan mengingat dalam empat laga terakhirnya.

Tim berjuluk Mahesa Jenar itu belum bisa meraih kemenangan terakhirnya.

Hingga kini, tim asuhan Bambang Nurdiansyah itu berada pada posisi 13 dengan koleksi 21 poin dari total 21 pertandingan yang sudah dilakoni.

Baca: Jelang Laga Persebaya vs Borneo FC Liga 1 2019, Nadeo Absen, Ajang Pembuktian Gianluca

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
16
11
5
0
29
11
18
38
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
5
Bali United
16
8
3
5
24
15
9
27
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas