Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Kalteng Putra Vs Persib: Diwarnai Kartu Merah Patrich Wanggai, Maung Unggul Babak Pertama

Patrich Wanggai pun mendapat kartu merah langsung karena dinilai menendang perut Achmad Jufriyanto.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Hasil Kalteng Putra Vs Persib: Diwarnai Kartu Merah Patrich Wanggai, Maung Unggul Babak Pertama
tribunjabar
Selebrasi Nick Kuipers dan Kevin van Kippersluis. 

TRIBUNNEWS.COM - Persib unggl 1-0 atas Kalteng Putra pada babak pertama, laga pekan ke-26 Liga 2019 di Stadion Tuah Pahoe, Palangkaraya, Jumat (1/11/2019) kick-off pukul 18.30 WIB.

Awal babak pertama kedua tim saling menyerang.

Menit keenam terjadi insiden antara Ezechiel N Douassel dan Elthon Maran.

Kevin Gomes mendapat kartu kuning pada menit kedelapan karena melanggar Febri Hariyadi.

Menit ke-14, Persib mendapatkan sepakan bebas di dekat kotak 16. Namun situasi tersebut gagal dimanfaatkan Kevin Kippersluis.

Peluang emas gagal dimanfaatkan Persib, bola hasil sundulan Ezechiel pada menit ke-17 melebar tipis di sisi kiri gawang Kalteng Putra.

Bima Sakti Kenang Sosok dan Pribadi Alfin Lestaluhu: Ada Hal Mengejutkan di Momen Adu Penalti

Hal-Hal Seputar Meninggalnya Pemain Timnas U-16 Alfin Lestaluhu: Kesehatan Menurun di Pengungsian

Berita Rekomendasi

Berlangsung, Link Live Streaming Perseru Badak Lampung FC vs Arema FC: Siaran Langsung Indosiar

Situasi sepakan bebas Kalteng Putra pada menit ke-19 juga gagal dimanfaatkan.

Laga memasuki menit ke-26, kedudukan masih sama kuat 0-0.

Terjadi insiden antara Patrich Wanggai dan Achmad Jufriyanto pada menit ke-29.

Patrich Wanggai pun mendapat kartu merah langsung karena dinilai menendang perut Achmad Jufriyanto.

Achamd Jufriyanto pun mendapat kartu kuning.

I Gede Sukada juga memperoleh kartu kuning lantaran melakukan protes.

Halaman
12
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas