Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Mochamad Iriawan Raih Suara Absolut Jadi Ketua Umum PSSI: Digendong Voters, Diselamati Rival

Dengan kata lain, Iwan Bule meraih suara absolut dan meninggalkan pesaingnya tanpa mendapat suara.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Mochamad Iriawan Raih Suara Absolut Jadi Ketua Umum PSSI: Digendong Voters, Diselamati Rival
DOK MEDIA PSSI
Raihan suara yang diperoleh Mochamad Iriawan alias Iwan Bule saat pemilihan Ketua Umum PSSI dalam kongres luar biasa yang digelar, di Jakarta, Sabtu (11/2/2019). 

Tribunnews.COM - Mochamad Iriawan alias Iwan Bule terpilih sebagai Ketua Umum dalam Kongres Luar Biasa PSSI yang digelar hari ini.

PSSI menggelar Kongres Luar Biasa di Hotel Shangri-La, Jakarta, Sabtu (2/11/2019).

Hasil Kongres PSSI tersebut memilih Iwan Bule alias Mochamad Iriawan sebagai Ketua Umum PSSI periode 2019-2023.

Iwan Bule unggul telak atas dua pesaingnya, Rahim Soekasah dan Arif Putra Wicaksono.

Geger, Enam Caketum PSSI Keluar dari Ruangan Kongres, Mengaku Diusir

Mundur dari Pencalonan Ketum PSSI Jelang KLB PSSI, Bernhard Limbong: Saya Terlalu Sibuk

KLB PSSI 2019: Iwan Bule Bersitegang Dengan Vijaya Fitriyasa Sebelum Kongres Dimulai

Berita Rekomendasi

Mochamad Iriawan Resmi Jadi Ketua Umum PSSI 2019-2023: Iwan Bule Dipilih 82 Voters

Mantan Kapolda Jawa Barat itu meraih 82 suara dari total 85 voters yang hadir ke Kongres PSSI.

Tiga voters memutuskan abstain alias tak memberikan hak suara, sementara satu tim tak ikut kongres (Persis Solo).

Dengan kata lain, Iwan Bule meraih suara absolut dan meninggalkan pesaingnya tanpa mendapat suara.

Sejatinya ada 11 caketum yang memperebutkan kursi Ketua Umum PSSI lewat KLB kali ini.

Akan tetapi, delapan caketum menarik diri sebelum kongres dimulai.

Fary Djemy Francis, Aven S Hinelo, Benny Erwin, Sarman, Vijaya Fitriyasa, dan Yesayas Oktavianus memilih walk-out.

Halaman
123
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas