Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Link Live Streaming Persib Bandung Vs Barito Putera: 2 Skuat Timnas Jadi Starter

tren positif Persib Bandung bisa saja berlanjut. Absennya sejumlah pemain inti nampaknya tidak begitu berpengaruh pada stabilitas tim.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Link Live Streaming Persib Bandung Vs Barito Putera: 2 Skuat Timnas Jadi Starter
kolase tribun jabar
Supardi Nasir (Persib Bandung) vs Evan Dimas (PS Barito Putera). 

Sejauh ini pemain sudah siap mental. Mudah-mudahan karakter kami akan keluar lagi besok. Bagi kami tiga poin sangat penting," ujar dia.

Finis di peringkat lima klasemen akhir Liga 1 2019, sambung Supardi, bukan hal yang tidak mungkin. Asalkan timnya bisa melewati setiap pertandingan dengan kemenangan.

Persib Bandung sendiri, saat ini memiliki tujuh pertandingan tersisa.

"Sejauh ini target kami masuk lima besar, tapi ada hal penting di luar target yaitu memenangkan pertandingan. Setiap pertandingan kami fokus setiap pertandingan step by step," katanya.

Dari kubu tim tamu, Barito Putera bukan tim sembarangan. Kehadiran sejumlah pemain anyar Barito Putera di putaran kedua pun patut diperhitungkan.

Menghadapi Persib Bandung, Barito Putera datang dengan 20 pemain terbaiknya, termasuk Francisco Torres, Kosuke Uchida, dan Rafael da Silva Santos.

Ketiga pemain ini menjadi motor serangan lini depan Barito Putera. Terkhusus untuk Silva, ia menjadi salah satu pemain kunci dengan koleksi 12 gol dan menjadi top skorer tim.

Berita Rekomendasi

Bek Persija Anggap Wasit Untungkan Arema FC: Penalti, Bola Terkena Paha Bukan Tangan

Persija Jakarta Terpuruk di Liga 1 2019, Gede Widiade Singgung Soal Pengelolaan Manajemen

Soal Video Pemukulan Suporter Indonesia di Malaysia, Sesmenpora: Sudah Viral, Saya Yakin Bukan Hoax

Tidak Minta Maaf, Menpora Malaysia Bilang Video Pemukulan Suporter Indonesia Hoax

Walau punya lini serang yang kuat, lini pertahanan Laskar Antasari justru sangat rentan. Sampai saat ini, mereka sudah kebobolan 45 gol, setara dengan jumlah kebobolan Arema FC.

Lini pertahanan Barito Putera rentan kala menghadapi pemain-pemain yang dapat memanfaatkan umpan terobosan dengan baik.

Ruang di sayap serta jarak antarbek yang renggang, menjadi celah yang mampu dimanfaatkan lawan untuk mencetak gol.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
17
11
6
0
30
12
18
39
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Bali United
17
8
4
5
25
16
9
28
5
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas