Persib Bandung Jadi Klub Terbanyak Penghasil Gol Bunuh Diri di Liga 1 2019
Uniknya lagi, gol-gol bunuh diri yang diciptakan para pemain Persib itu berujung pada kekalahan Maung Bandung dari lawannya.
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
Timnas Indonesia U-23 Vs Myanmar, Kapten Skuat Garuda: Bukan Soal Uang atau Bonus
Ungkap Dua Peran Pemain Senior di Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri: Andai Evan Dimas Cetak Gol
Top Scorer SEA Games 2019, Striker Timnas Indonesia U-23 Ini Sama Tajam dengan Seisi Skuat Malaysia
Pemain yang akrab disapa Jupe tersebut berniat untuk membuang bola hasil tendangan pojok, tetapi bola malah masuk ke gawangnya sendiri.
Gol itu menggandakan keunggulan Persela dan membuat Laskar Joko Tingkir menang dengan skor 2-0.
Catatan ini memperburuk rekor gol bunuh diri yang dibuat Persib dalam gelaran Liga 1 2018.
Di musim lalu, Maung Bandung hanya menciptakan dua gol bunuh diri yang dicetak oleh Jonathan Bauman saat melawan Bhayangkara FC (31/5/2018) dan M Natshir ketika menghadapi PS Tira Persikabo (30/7/2018).
Misteri Menit ke-56
Misteri menit 56.
Itulah yang menjadi pertanyaan bobotoh melihat Persib Bandung di dua laga terakhirnya.
Ada apa di menit 56?
Ancaman Degradasi Mengintip Persib Bandung Seusai Kalah dari Persela di Depan Bobotoh
Klasemen Grup Seusai Timnas Indonesia U-23 Menang 8-0: Garuda Selisih Aggregat 1 Gol dengan Thailand
Prediksi Klasemen Akhir Grup B SEA Games 2019: Siapa Dampingi Vietnam? Indonesia Atau Thailand?