Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Sejarah Sepak Bola: Enrico dan Federico Chiesa, Arti Kesetiaan Publik Artemio Franchi

Sejarah Sepak Bola: Enrico dan Federico Chiesa, Arti Kesetiaan Publik Artemio Franchi

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Sejarah Sepak Bola: Enrico dan Federico Chiesa, Arti Kesetiaan Publik Artemio Franchi
Instagram @instavoetbalzone Diverifikasi
Sejarah Sepak Bola: Enrico dan Federico Chiesa, Arti Kesetiaan Publik Artemio Franchi 

Meskipun hanya bermain selama tiga tahun bagi Fiorentina, para pendukung La Viola tidak akan melupakan ikon mereka yang agungkan.

Tepat 16 tahun usai Chiesa meninggalkan publik Artemio Franchi, muncul kembali kenangan pendukung Fiorentina dengan penampilan pemain dambaannya tersebut.

Federico Chiesa yang merupakan anak dari Enrico menjadi elemen penting bagi Fiorentina mengarungi persaingan di kompetisi Serie A.

Perjalanan putra Enrico Chiesa itu tidak berjalan mudah di dunia sepak bola.

Untuk mendekatkan putranya dengan publik Florence, Enrico memilih menyekolahkan Federico di International School of Florence.

International School of Florence pembelajarannya menggunakan bahasa Inggris, bukan bahasa Italia.

Chiesa junior jika tidak bisa mengikuti jejak sang ayah, ia berniat menjadi fisikawan di kemudian harinya.

BERITA REKOMENDASI

Namun berkat kerja kerasnya, Chiesa junior berhasil menunjukkan bakatnya dan dipromosikan ke U-19 Fiorentina.

Di musim perdananya, Federico mencatatkan 72 penampilan dan menyumbangkan 10 gol dan tujuh assist.

Federico memiliki posisi yang sedikit berbeda dengan sang ayah.

Enrico Chiesa diketahui merupakan striker murni, sementara Federico menempati posisi sebagai winger

Dapat dikatakan sang putra memiliki skill dan kemampuan yang lebih komplit dibanding sang ayah.

Kecepatan, balance, dribbling, hingga akselerasi yang ia miliki mampu membuat lini pertahanan lawan kerepotan mengantisipasi pergerakan Chiesa junior.

Federico mengalami nasib yang serupa dengan sang ayah.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
7
5
1
1
14
5
9
16
2
Inter Milan
7
4
2
1
16
9
7
14
3
Udinese
7
4
1
2
10
10
0
13
4
Juventus
6
3
3
0
9
0
9
12
5
AC Milan
6
3
2
1
14
7
7
11
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas