Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Live Streaming TV Online Mola TV Wolves vs Man City Liga Inggris, Akses Gratis di Sini

Pada masa Boxing Day kali ini, Mola TV memberikan akses gratis untuk menonton semua pertandingan Liga Inggris melalui aplikasi di Smarphone

Penulis: Atreyu Haikal Rafsanjani
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Live Streaming TV Online Mola TV Wolves vs Man City Liga Inggris, Akses Gratis di Sini
TRIBUNNEWS
Live Streaming TV Online Mola TV Wolves vs Man City Liga Inggris, Akses Gratis di Sini 

TRIBUNNEWS.COM - Link live streaming pertandingan Wolverhampton melawan Manchester city dapat diakses gratis di sini

Pada masa Boxing Day kali ini, Mola TV memberikan akses gratis untuk menonton semua pertandingan Liga Inggris melalui aplikasi yang bisa diunduh melalui smartphone.

Liga Inggris memasuki laga terpadat bermain di masa liburan Natal dan awal tahun atau biasa disebut Boxing Day.

Masa Boxing Day merupakan masa terpadat selama Liga Inggris berjalan, dan saat ini dirasakan sang juara bertahan, Manchester City, Jumat (27/12/2019).

Manchester City akan menutup pekan Boxing Day Liga Inggris dengan bertandang ke kandang Wolverhampton di Molineux Stadium.

Namun pertandingan akan serasa lebih berat karena tidak kurang dari 48 jam setelahnya mereka akan melawan Sheffield United pada tanggal 29 Desember 2019.

Pelatih City, Pep Guardiola berharap timnya bisa menjaga kondisi dengan jadwal yang sangat padat ini.

Berita Rekomendasi

"Apa yang saya pikirkan adalah waktu kurang dari 48 jam bukan waktu yang tepat, Natal adalah sesuatu yang harus kami sesuaikan di Negara ini," ungkap Pep dilanser Manchester Evening News.

Lalu dirinya mengatakan bagaimana timnya harus bersikap, yaitu dengan cara tidak hilang fokus dan mencoba rotasi yang tepat untuk pertandingan nanti.

"Inilah yang terbaik, jika berpikir bagaimana melewati laga nanti, saya pikir kami hanya harus tidak terdiktrasi dan tetap fokus."

"Kami akan melihat nanti, dan saya tidak berpikir satu pemain bisa memainkan dua laga yang akan kami jalani tapi musuh kami berikutnya juga Sheffield United, harus diperhatikan dalam waktu kurang dari 48 jam," terang mantan pelatih Barcelona ini.

Sedangkan mengenai musuhnya nanti, Pep mengatakan Wolves adalah lawan yang kuat, sebab pada pertandingan tahun lalu, timnya hanya meraih hasil imbang.

Pep Guardiola.
Pep Guardiola. (Tribun Jogja via irishexaminer.com)

"Wolves selalu menjadi lawan yang cukup berat bagi kami, Nuno Santo melakukan tugasnya dengan baik."

"Kami imbang di sana (Molineux) tahun lalu dam itu adalah pertandingan yang tersulit karena mereka memiliki kualitas," ujar Pep.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
18
14
3
1
45
17
28
45
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
19
11
4
4
26
19
7
37
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas