Sepak Bola Indonesia Terus Berkembang Jadi Alasan Bomber Timnas Palestina Gabung Persebaya
Penyerang timnas Palestina, Mahmoud Eid beberkan alasan yang membuatnya hijrah dari Liga Swedia dan merumput Liga Indonesia bersama Persebaya Surabaya
Editor: Bolasport.com

Instagram/@mahheeid
Pemain asing baru Persebaya Mahmoud Eid. Latihan perdana Persebaya musim 2020 sore nanti, Senin (6/1/2020) akan dihadiri satu pemain asing Mahmoud Eid
TRIBUNNEWS.com - Penyerang timnas Palestina milik Persebaya Surabaya, Mahmoud Eid ungkap faktor yang penyebab merumput di kompetisi sepak bola Indonesia.
Penyerang anyar Persebaya Surabaya, Mahmoud Eid ungkap faktor penyebab dirinya merumput ke kompetisi sepak bola Indonesia.
Setelah menjalani tes medi di Persebaya Surabaya pada Senin (6/1/2020), Mahmoud Eid kemudian diperkenalkan secara resmi.
Pemain timnas Palestina ini menjadi amunisi anyar asing ketiga klub berjuluk Bajul Ijo setelah David da Silva dan Aryn Williams.
Sebelumnya, Mahmoud bermain di kasta teratas Liga Swedia bersama Kalmar FF selama 3,5 tahun.
BACA SELENGKAPNYA DI SINI>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>
Berita Rekomendasi