Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Bremen 3-2 Dortmund, Video Gol Pemain Termuda di Piala DFB dan Catatan Positif Haaland Berlanjut

Catatan statistik Erling Braut Haaland, dan video gol Giovanni Reyna dalam Piala DFB, Borussia Dortmund melawan Werder Bremen.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Bremen 3-2 Dortmund, Video Gol Pemain Termuda di Piala DFB dan Catatan Positif Haaland Berlanjut
Instagram Borussia Dortmund (@bvb09)
Bremen 3-2 Dortmund, Video Gol Pemain Termuda di Piala DFB dan Catatan Positif Haaland Berlanjut 

Saat ini, Dortmund kembali menjai pesaing utama dalam perburuan gelar Bundesliga bersama RB Leipzig, Bayern Munchen, dan bayer Monchengladbach.

Menurut catatan Opta Franz, Haaland merupakan pemain pertama yang mencetak 8 gol dalam 4 penampilan pertamanya untuk klub di Bundesliga.

Bahkan rasio gol Haaland lebih baik dari rata-rata pemain Werder Bremen dalam 3 pertandingan di tahun 2020.

Haaland mencetak 3 kali lebih banyak dari pemain Bremen yang mencetak 2 gol.

Werder Bremen mencetak satu gol per 135 menit, berbanding 19 menit catatan yang dibukukan Haaland.

Sementara itu, penyumbang gol Dortmund lainnya ketika lawan Bremen terpilih sebagai pemain termuda yang mencetak gol dalam kompetisi DFB-Pokal.

Ialah Giovanni Reyna. saat mencetak gol kedua Dortmund, dia berusia 17 tahun 82 hari.

Berita Rekomendasi

Pemain yang berposisi sebagai gelandang serang itu sudah mencatatkan 4 penampilan resmi di semua kompetisi Dortmund.

Giovanni Reyna bermain sebanyak 56 menit bersama tim utama Dortmund.

Selain itu, bersama Borussia Dormund U19, pemain asal Amerika Serikat tersebut telah mencetak 4 gol dan 7 asis dalam 12 pertandingan U19 Bundesliga West musim ini.

Hasil putaran ketiga Piala DFB-Pokal:

Keiserslautern 2-5 Fortuna

Frankfurt 3-1 RB Leipzig

Schalke 3-2 Hertha Berlin

Werder Bremen 3-2 Borussia Dortmund

Kamis, 6 Februari 2020

Pukul 00.30 WIB - Verl vs Union Berlin

Pukul 00.30 WIB - Bayer Leverkusen vs Stuttgart

Pukul 02.45 WIB - FC Saarbrucken vs Karlsruher

Pukul 02.45 WIB - Bayern Munchen vs Hoffenheim

(Tribunnews.com/Sina)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas