Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Liga Italia Lazio vs Inter Milan:Menang 2-1, Biancocelesti Buntuti Juventus di Puncak Klasemen

Berlangsung di Stadion Olimpico, Senin (17/2/2020), Lazio berhasil mempencundangi Inter Milan dengan sksor 2-1.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Hasil Liga Italia Lazio vs Inter Milan:Menang 2-1, Biancocelesti Buntuti Juventus di Puncak Klasemen
Official S.S.Lazio
Hasil Liga Italia Lazio vs Inter Milan: Immobile Bawa Biancocelesti Geser Nerazzurri di Urutan Kedua 

Eks pemain MU itu berhasil memanfaatkan antisipasi yang tidak sempurna dari Strakosha; dalam menghalau tembakan Candreva.

Hingga babak pertama berakhir, skor 0-1 untuk keunggulan Inter Milan.

Jalan Pertandingan Babak 2.

Diawal babak kedua, Lazio semakin gencar melancarkan serangan guna menyamakan kedudukan.

Alhasil, serangan demi serangan yang dilancarkan Biancocelesti membuahka hasil di menit ke-49.

Tim asuhan Simeone Inzaghi mampu menyamakan skor melalui eksekusi pinalti Ciro Immobile.

Tambahan satu golnya membuat diirnya semakin kokoh sebagai top skorer sementara Liga Italia dengan lesakan 26 golnya.

Berita Rekomendasi

Lazio semakin gencar melancarkan serangan guna membalikkan keadaan.

Hal berbeda justru dialami oleh inter Milan.

Pasca kebobolan, Inter nampak kesulitan untuk mengantisipasi serangan yang dilancarkan Lazio.

Pressing ketata yang diperagakan Elang Ibu Kota membuat si Biru-Hitam kesulitan menemukan form terbaiknya.

Menit ke-69, Lazio justru berhasil berbalik unggul lewat sepakan Sergej Milinkovic-Savic.

Kemelut yang terjadi didepan gawang inter Milan berhasil dimaksimalkan oleh gelandang serang Lazio iitu dna mengubah kedudukan menjadi 2-1.

Hingga laga usai, skor 2-1 untuk keunggulan Lazio

Daftar Susunan Pemain

Lazio

Thomas Strakosha; Luis Felipe, Fransesco Acerbi, Stefan Radu; Marusic, Sergej Milinkovic-Savic, Lucas Leiva, Luis Alberto, Jony; Felipe Caicedo, Ciro Immobile.

Inter

Daniele Padelli; Diego Godin, Stefan de Virj, Milan Skriniar; Ashley Young, Marcelo Brozovic, Nicolo Barella, Antonio Candreva; Matias Vecino; Lautaro Martinez, Romelu Lukaku.

(Tribunnews.com/Giri)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
13
9
2
2
20
9
11
29
2
Atalanta
13
9
1
3
34
16
18
28
3
Inter Milan
13
8
4
1
31
14
17
28
4
Fiorentina
13
8
4
1
27
10
17
28
5
Lazio
13
9
1
3
28
14
14
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas