Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Duel Tim Bertabur Bintang di Final Gubernur Jatim

Laga antara Persebaya vs Persija rencananya akan digelar di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Kamis (20/2/2020) sore.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Duel Tim Bertabur Bintang di Final Gubernur Jatim
Tribun Video
Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Duel Tim Bertabur Bintang di Final Gubernur Jatim 

Di sektor lini tengah, kedatangan Evan Dimas ke tim Macan Kemayoran tentu menambah kualitas dan kedalaman skuat yang dimiliki Persija saat ini.

Kedatangan Evan Dimas akan menjadi keuntungan tersendiri bagi Persija yang secara tidak langsung akan terbangun koneksi utamanya antar pemain timnas.

Evan Dimas sendiri merupakan pemain yang tidak hanya menempati satu posisi saja, ia merupakan tipe pemain yang serba bisa.

Ia memiliki posisi utama sebagai gelandang utama yang bertugas menjaga keseimbangan tim dan penghubung antar lini dalam sebuah tim.

Posisinya yang sangat sentral tersebut membuat dirinya selalu menjadi sosok yang tidak tergantikan di kesebelasan yang ia bela.

Selain andal dalam mengatur keseimbangan, Evan Dimas juga mampu menempati posisi gelandang bertahan maupun gelandang serang.

Visi bermain luar biasa yang dimiliki oleh Evan Dimas diyakini akan semakin terasah di klub Macan Kemayoran.

BERITA REKOMENDASI

Keberadaan Riko Simanjuntak dan Novri Setiawan yang pernah berseragam Timnas Indonesia juga membuat koneksi timnas patut ditunggu.

Selain para pemain bintang berlabel Timnas, para pemain asing tim Macan Kemayoran juga tidak boleh dilupakan.

Marco Motta, Rohit Chand, dan Marko Simic menjadi pilar andalan legiun asing yang mampu tampil gemilang dibawah komando Sergio Farias.

Prediksi Formasi Persebaya Surabaya

Sektor penjaga gawang tim Bajul Ijo kemungkinan masih akan dipercayakan kepada Rivky Mokodompit.


Performa cukup baik ditunjukkan eks kiper Juku Eja tersebut diharapkan kembali berlanjut dalam final nantinya.

Rivky Mokodompit diprediksi akan dikawal oleh empat bek yang akan mengisi sektor pertahanan.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas