Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Atletico Madrid Liga Champions, Alisson Absen di Laga Penentuan
Namun keinginan untuk meraih kemenangan di Anfield sedikit mendapat ganjalan karena Liverpool harus tampil tanpa penjaga gawang utamanya.
Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Gigih
AFP/Justin Tallis
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Atletico Madrid Liga Champions, Alisson Absen di Laga Penentuan
Heda-to-Head
18 Feb 2020: Atletico Madrid 1-0 Liverpool (Champions League)
29 Apr 2010: Liverpool 2-1 [aet] Atletico Madrid (Europa League)
22 Apr 2010: Atletico Madrid 1-0 Liverpool (Europa League)
04 Nov 2008: Liverpool 1-1 Atletico Madrid (Champions League)
22 Oct 2008: Atletico Madrid 1-1 Liverpool (Champions League)
Prediksi Susunan Pemain
Berita Rekomendasi
Liverpool
Adrián; Alexander-Arnold, Gomez, Van Dijk, Robertson; Oxlade-Chamberlain, Fabinho, Wijnaldum; Salah, Firmino, Mané.
Atletico Madrid
Oblak; Trippier, Savić, Felipe, Renan Lodi; Saúl Ñíguez, Partey, Koke, João Félix; Correa, Morata.
Hasil Lengkap Liga Champions Malam Ini :
*RB Leipzig 3-0 Tottenham Hotspur (Agregat: 4-0)
Valencia 3-4 Atalanta* (Agregat: 4-8)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.