Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Cristiano Ronaldo Merupakan Sosok Pribadi yang Biasa Saja kata Jerzy Dudek

Eks kiper Real Madrid, Jerzy Dudek, menilai sosok Cristiano Ronaldo sebagai sosok yang arogan dan egois.

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Cristiano Ronaldo Merupakan Sosok Pribadi yang Biasa Saja kata Jerzy Dudek
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, beraksi dalam laga Grup D Liga Champions melawan Atletico Madrid di Juventus Stadium, Selasa (26/11/2019). 

TRIBUNNEWS.COM, MADRID - Eks kiper Real Madrid, Jerzy Dudek, menilai sosok Cristiano Ronaldo sebagai sosok yang arogan dan egois.

Jerzy Dudek dan Cristiano Ronaldo pernah bermain bersama di Real Madrid pada 2007 hingga 2011.

Dalam kurun waktu tersebut, Dudek mengenal karakter sosok seorang Ronaldo.

Jerzy Dudek (kanan) dan Cristiano Ronaldo (kiri)
Jerzy Dudek (kanan) dan Cristiano Ronaldo (kiri) (zimbio)

Di mata Dudek, Ronaldo adalah sosok yang arogan dan egois.

Meski demikian, pria asa Polandia itu juga mengungkap bahwa di balik karakter yang seperti demikian dari luar, sebetulnya Ronaldo tak ubahnya sosok dengan karakter yang biasa saja seperti banyak orang lain.

"Ronaldo orang yang arogan, tetapi di balik layar dia adalah sosok yang normal saja," ujar Dudek seperti dilansir Marca.

Jerzy Dudek
Jerzy Dudek (NET)

"Itu soal bagaiana orang memandang dia, kurang lebihnya."

Berita Rekomendasi

Bukan hanya Ronaldo saja yang punya karakter arogan dan sombong di Real Madrid.

Dudek mengatakan bahwa ada pemain lain yang juga seperti demikian, yakni Raul Gonzalez.

Raul Gonzalez di debut bersama New York Cosmos
Raul Gonzalez di debut bersama New York Cosmos (mirror.co.uk)

"Seperti Raul, dia egosentris, sangat kompetitif, dan seorang pemenang." lanjut Dudek.

"Keduanya lebih duka tim menang 2-1 dengan gol mereka daripada menang 5-0 tetapi pemain lain yang mencetak gol," pungkasnya.

Ronaldo dan Gonzales juga sempat bermain bersama di Real Madrid meski tak lama.

Keduanya bermain bersama pada 2009 hingga 2010 sebelum Raul hijrah ke Liga Jerman untuk bergabung dengan Schalke 04.

BACA:  https://superball.bolasport.com/read/332120040/cristiano-ronaldo-dinilai-arogan-dan-egois-mirip-pendahulunya-sesama-legenda-real-madrid?page=all

Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas