Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Edin Dzeko Sarankan Tempat yang Aman untuk AS Roma Berlatih

Penyerang sekaligus kapten AS Roma, Edin Dzeko menyarankan sebuah tempat untuk timnya berlatih dengan aman.

Penulis: Atreyu Haikal Rafsanjani
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Edin Dzeko Sarankan Tempat yang Aman untuk AS Roma Berlatih
bbc
Penyerang AS Roma, Edin Dzeko melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang AC Milan. 

TRIBUNNEWS.COM - Penyerang sekaligus kapten AS Roma, Edin Dzeko menyarankan sebuah tempat untuk timnya berlatih dengan aman.

Beberapa kompetisi sepak bola memilih untuk menyelesaikan kompetisi seperti Liga Belgia, Liga Belanda hingga yang terbaru, Liga Prancis.

Meskipun demikian tetap ada beberapa Liga yang optimistis kompetisinya tetap bisa dilanjutkan, salah satunya Liga Italia.

Baca: 20 Klub Serie A Liga Italia Berkomitmen Lanjutkan Musim 2019/2020

Baca: Meski Liga Prancis Dihentikan, PSG dan Lyon Masih Berlaga di Liga Champions Musim Ini

Selain kompetisi, para pemain pun sudah rindu kembali merumput atau hanya sekedar berlatih bersama rekan-rekannya.

Salah satunya adalah Edin Dzeko, dirinya pun mengungkapkan sudah ingin bermain.

"Beberapa minggu yang lalu saya sudah mengatakan bahwa kami ingin bermain," jelas Dzeko dilansir Football Italia.

Bahkan dirinya pun menyarankan timnya saat ini, AS Roma untuk bisa berlatih di pusat kebugaran di Trogoria di kota Roma daripada berlatih di lapangan.

Berita Rekomendasi

Hal ini disebabkan alasan keamanan dan kenyamanan para pemain.

"Dengan keamanan dan keselamatan yang tepat - kesehatan ada sebelum hal lainnya."

"Saat ini lebih aman bagi kita untuk berlatih di Trigoria daripada di lapangan," terang Dzeko.

Pemain AS Roma, Edin Dzeko (kanan) merayakan golnya ke gawang Liverpool dalam laga leg kedua semifinal Liga Champions di Stadion Olimpico, Roma, Italia, Kamis (3/5/2018) dini hari WIB.
Pemain AS Roma, Edin Dzeko (kanan) merayakan golnya ke gawang Liverpool dalam laga leg kedua semifinal Liga Champions di Stadion Olimpico, Roma, Italia, Kamis (3/5/2018) dini hari WIB. (Twitter @ChampionsLeague)

Baginya Trigoria adalah tempat yang paling aman daripada tempat lainnya.

"Trigoria aman dan terkendali untuk kami para pemain. Kami akan lebih aman di sana daripada di tempat lain." ungkapnya.

Sementara itu, dirinya pun menanggapi banyaknya komentar mengenai bagaimana pemain bisa mendapatkan uang selama liga dihentikan.

Baca: Legenda AS Roma Yakin Potensi Hebat Sandro Tonali, Sebut Campuran Pirlo & Gattuso

Baca: Terbuang dari Inter Milan, Gelandang Berdarah Indonesia Ingin Kembali ke AS Roma

Tapi Dzeko hanya mengatakan sepak bola bukan hanya soal uang dan banyak orang yang terlibat di dalamnya.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
13
9
2
2
20
9
11
29
2
Atalanta
13
9
1
3
34
16
18
28
3
Inter Milan
13
8
4
1
31
14
17
28
4
Fiorentina
13
8
4
1
27
10
17
28
5
Lazio
13
9
1
3
28
14
14
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas