Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Antonio Conte Kecolongan Lagi, Inter Milan Gagal Geser Lazio dan Atalanta

Inter Milan harus menerima pil pahit setelah unggul lebih dulu yang berujung dengan kekalahan, pertama saat lawan Sassuolo, Bologna, dan Verona.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Antonio Conte Kecolongan Lagi, Inter Milan Gagal Geser Lazio dan Atalanta
inter.it
Ilustrasi - Antonio Conte Kecolongan Lagi, Inter Milan Gagal Geser Lazio dan Atalanta 

Permainan yang terskema dengan baik dilakukan oleh Inter Milan memasuki meit ke-35.

Nerazzurri memiliki sejumlah peluang untuk menyamakan kedudukan lewat tendangan dari luar kotak pinalti.

Skor msih tetap 1-0 untuk keunggulan tuan rumah.

Serangan demi serangan terus dilancarkan.

Permainan Lukaku hingga menit ke-35 belum terlihat belum signifikan.

Pemain Timnas Belgia itu bahkan tak bisa membalikkan badan untuk melakukan shot ketika memperoleh bola.

Penjagaan ketat dilakukan oleh pemain Hellas Verona terhadap dua striker Inter Milan, Romelu Lukaku dan Alexis Sanchez.

BERITA TERKAIT

Hingga pertandingan babak pertama usai, skor 1-0 untuk keunggulan Hellas Verona atas Inter Milan

Jalan Pertandingan Babak Kedua

Inisiatif serangan diambil oleh Inter Milan dalam memulai pertandingan di babak kedua.

Serangan demi serangan terus dilancarkan oleh Inter Milan guna menyamakan kedudukan.

Hasilnya, Inter Milan mampu menyamakan kedudukan di menit ke-49 melalui Antonio Candreva.

Ia berhasil menceploskan si kulit bundar ke gawang Hellas Verona setelah meenrima rebound dari sepakan Lukaku.

Enam menit berselang, Candreva berhasil mencetak brace pada laga kali ini sekaligus membalikkan kedudukan menjadi 1-2.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas