Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Chelsea Vs Barnsley - Kai Havertz Kejar Rekor Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi

Gelandang anyar Chelsea, Kai Havertz, mengejar rekor gol Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi usai membantu timnya mengalahkan Barnsley.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Chelsea Vs Barnsley - Kai Havertz Kejar Rekor Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi
ALASTAIR GRANT/AFP/POOL
Gelandang Chelsea asal Jerman Kai Havertz (kiri) melakukan selebrasi setelah mencetak gol kelima timnya dalam pertandingan putaran ketiga Piala Liga Inggris antara Chelsea dan Barnsley di Stamford Bridge. 

TRIBUNNEWS.COM - Gelandang anyar Chelsea, Kai Havertz, mengejar rekor gol Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi usai membantu timnya mengalahkan Barnsley.

Kai Havertz tampil gemilang saat Chelsea menjamu Barnsley pada putaran ketiga Piala Liga Inggris di Stamford Bridge, Kamis (24/9/2020) dini hari WIB.

Pada laga tersebut, Kai Havertz membuktikan bahwa dirinya pantas dihargai mahal oleh Chelsea.

Pasalnya, Kai Havertz menjadi penyumbang gol terbanyak saat Chelsea menumbangkan Barnsley dengan skor 6-0.

Kai Havertz langsung menciptakan hat-trick saat mencetak gol pertamanya bagi The Blues.

Sementara itu, tiga gol lain Chelsea dicetak oleh Tammy Albraham, Ross Barkley, dan Olivier Giroud.

Dengan penampilan gemilang pada laga kali ini, Kai Havertz juga berhasil mengukir sejarah dalam kariernya.

Berita Rekomendasi

Dia kini sudah terlibat dalam 26 gol bersama klub yang dibelanya di berbagai ajang pada 2020.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

 
Sumber: BolaStylo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
19
14
4
1
47
19
28
46
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
20
12
4
4
29
19
10
40
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas