Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Jadwal Arsenal vs Chelsea Liga Inggris, Komentar Legenda The Blues soal Werner, Singgung Lampard

Laga Arsenal vs Chelsea Liga Inggris akan berlangsung di Emirates Stadium, Minggu (27/12/2020) pukul 00.30 WIB di Mola TV.

Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Jadwal Arsenal vs Chelsea Liga Inggris, Komentar Legenda The Blues soal Werner, Singgung Lampard
JUSTIN TALLIS / POOL / AFP
Jadwal Arsenal vs Chelsea Liga Inggris - Striker Chelsea asal Jerman Timo Werner bereaksi setelah golnya dianulir karena offisde selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Chelsea dan Tottenham Hotspur di Stamford Bridge di London pada 29 November 2020. JUSTIN TALLIS / POOL / AFP 

TRIBUNNEWS.COM - Jadwal Liga Inggris pekan 15 menyuguhkan laga dari dua Kota London, antara Arsenal vs Chelsea.

Laga Arsenal vs Chelsea Liga Inggris akan berlangsung di Emirates Stadium, Minggu (27/12/2020) pukul 00.30 WIB di Mola TV.

Penyerang anyar milik Chelsea, Timo Werner nampaknya mengalami kesulitan untuk menemukan bentuk permainan terbaiknya.

Hal itu membuat Legenda Liverpool, Jamie Carragher angkat bicara terkait nasib Werner di Chelsea.

Baca juga: JADWAL Live Streaming Liga Inggris Leicester vs Manchester United, Vitalnya Peran Maguire-Bruno

Baca juga: JADWAL Liga Inggris Pekan 15, Chelsea dan Manchester United Berebut Datangkan Declan Rice

Baca juga: Timo Werner Menilai NGolo Kante Sebagai Sosok yang Paling Menonjol di Chelsea

Baca juga: Legenda Timnas Perancis Sebut Olivier Giroud Tak Punya Masa Depan di Chelsea

Baca juga: 4 Fakta Kemenangan 3-0 Chelsea atas West Ham, Mulai dari Tendangan Sudut, Hingga Capaian Mason Mount

Menurutnya, Frank Lampard mesti memperlakukan Werner layaknya seorang penyerang.

Alih-alih menggunakan jasanya sebagai seorang winger murni.

Carragher mendasari pendapatnya dengan waktu Werner berkiprah di Jerman bersama RB Leipzig.

Berita Rekomendasi

Selama membela panji RB Leipzig, Timo Werner ditempatkan sebagai seorang penyerang tengah.

Terkadang, Werner juga beroperasi sebagai seorang penyerang sayap yang beroperasi agak melebar.

"Satu masalah dengan Werner adalah dimana Frank Lampard menempatkannya di lapangan," ungkap Carragher dikutip dari laman Football London.

"Frank membawanya kemari untuk diplot sebagai seorang striker."

"Namun, dengan banyaknya pemain sayap yang cedera, Werner mulai diinstruksikan mengisi posisi tersebut," sambungnya.

Di bawah Julian Nagelsmann, performa Timo Werner tak menemui kendala berarti.

Meski terkadang posisinya tak selalu sebagai striker sentral.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
16
12
3
1
37
16
21
39
2
Chelsea
17
10
5
2
37
19
18
35
3
Arsenal
17
9
6
2
34
16
18
33
4
Nottm Forest
17
9
4
4
23
19
4
31
5
Bournemouth
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas