Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

SEDANG BERLANGSUNG Juventus vs Napoli, Pertaruhan Gelar Juara Super Coppa Italia, Live di TVRI

Berikut ini link live streaming pertandingan final Super Coppa Italia yang mempertemukan Juventus melawan Napoli, tayang TVRI.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in SEDANG BERLANGSUNG Juventus vs Napoli, Pertaruhan Gelar Juara Super Coppa Italia, Live di TVRI
Marco BERTORELLO / AFP
(Dari kiri) Gelandang Juventus Rodrigo Bentancur, bek Italia Juventus Leonardo Bonucci, dan bek Juventus asal Belanda Matthijs De Ligt bereaksi selama pertandingan sepak bola Serie A Italia Juventus vs Atalanta pada 16 Desember 2020 di stadion Juventus di Turin. Marco BERTORELLO / AFP 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini link live streaming pertandingan final Super Coppa Italia yang mempertemukan Juventus melawan Napoli, tayang TVRI.

Pertandingan antara Juventus vs Napoli saat ini sedang berlangsung di Stadion Mapei, Kamis (21/1/2021) dinihari.

Napoli sendiri berhak tampil dalam gelaran Piala Super Italia setelah menyandang status sebagai pemenang Coppa Italia musim lalu.

Sementara itu, Juventus datang dengan statusnya sebagai kampiun kompetisi Liga Italia pada periode yang sama.

Pelatih Juventus, Andrea Pirlo menurunkan formasi berbeda dalam laga kali ini dengan mengusung skema 3-5-2.

Penyerang Portugal Juventus Cristiano Ronaldo bereaksi selama pertandingan sepak bola Serie A Italia Juventus vs Udinese pada 3 Januari 2021 di stadion Juventus di Turin.
Marco BERTORELLO / AFP
Penyerang Portugal Juventus Cristiano Ronaldo bereaksi selama pertandingan sepak bola Serie A Italia Juventus vs Udinese pada 3 Januari 2021 di stadion Juventus di Turin. Marco BERTORELLO / AFP (Marco BERTORELLO / AFP)
Posisi penjaga gawang secara tidak langsung ditempati oleh Wojciech Szczesny.

Kiper asal Polandia itu dikawal oleh dua palang pintu tangguh yang menjadi jantung pertahanan Juventus.

Keduanya yakni lain Leonardo Bonucci, dan Giorgio Cheillini.

Berita Rekomendasi

Kedua fullback Juventus dipercayakan kepada Juan Cuadrado dan Danilo.

Lini tengah Juventus ditempati oleh pemain dengan mobilitas tinggi seperti Arthur Melo, Rodrigo Bentancur, dan Weston McKennie.

Dan tak lupa ada nama Federico Chiesa yang akan menyisir sisi sayap kanan penyerangan Juventus.

Penyerang Juventus asal Swedia Dejan Kulusevski (kiri) menantang gelandang Italia Sassuolo Manuel Locatelli selama pertandingan sepak bola Serie A Italia Juventus vs Sassuolo pada 10 Januari 2021 di stadion Juventus di Turin.
Penyerang Juventus asal Swedia Dejan Kulusevski (kiri) menantang gelandang Italia Sassuolo Manuel Locatelli selama pertandingan sepak bola Serie A Italia Juventus vs Sassuolo pada 10 Januari 2021 di stadion Juventus di Turin. (MARCO BERTORELLO / AFP)
Posisi ujung tombak ditempati oleh duet Cristiano Ronaldo dan Dejan Kulusevski.

Sementara itu, Napoli mengandalkan Andrea Petagna yang secara mengejutkan di plot sebagai ujung tombak utama.

Petagna dipastikan akan didukung oleh pergerakan lini kedua mulai dari Lorenzo Insigne hingga Hirving Lozano.

Napoli saat ini baru dalam performa impresif dengan mencatatkan tiga kemenangan beruntun.

Gelandang Napoli Polandia Piotr Zielinski (tengah) merayakan dengan rekan satu tim setelah membuka skor selama pertandingan sepak bola Grup F Liga Eropa UEFA Napoli vs Real Sociedad pada 10 Desember 2020 di stadion Maradona yang baru berganti nama, sebelumnya dikenal sebagai San Paolo, di Naples, Italia.
Alberto PIZZOLI / AFP
Gelandang Napoli Polandia Piotr Zielinski (tengah) merayakan dengan rekan satu tim setelah membuka skor selama pertandingan sepak bola Grup F Liga Eropa UEFA Napoli vs Real Sociedad pada 10 Desember 2020 di stadion Maradona yang baru berganti nama, sebelumnya dikenal sebagai San Paolo, di Naples, Italia. Alberto PIZZOLI / AFP (Alberto PIZZOLI / AFP)
Bahkan, kemenangan terakhir yang didapatkan oleh Napoli dengan skor sangat telak saat bertemu Fiorentina.

Napoli berhasil menghajar Fiorentina dengan skor enam gol tanpa balas di kandang sendiri.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
13
9
2
2
20
9
11
29
2
Atalanta
13
9
1
3
34
16
18
28
3
Inter Milan
13
8
4
1
31
14
17
28
4
Fiorentina
13
8
4
1
27
10
17
28
5
Lazio
13
9
1
3
28
14
14
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas