Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Gerak Cepat Presiden Baru Barcelona Joan Laporta, Legenda yang Dipecat Kini Jadi Pelatih Kiper

Selain Messi, Joan Laporta juga bergerak cepat dengan memanggil pelatih kiper baru untuk tim La Masia, Victor Valdes.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Gerak Cepat Presiden Baru Barcelona Joan Laporta, Legenda yang Dipecat Kini Jadi Pelatih Kiper
LLUIS GENE / AFP
Calon presiden Barcelona Joan Laporta pergi setelah memberikan suaranya untuk pemilihan presiden FC Barcelona pada 07 Maret 2021 di luar stadion Camp Nou di Barcelona. . LLUIS GENE / AFP 

TRIBUNNEWS.COM - Presiden Baru Barcelona, Joan Laporta bergerak cepat dengan menunjuk pelatih kiper baru yakni Victor Valdes pada Minggu (7/3/2021).

Joan Laporta resmi menjadi presiden Barcelona yang baru untuk kedua kalinya.

Joan Laporta sebelumnya merupakan eks presiden Barcelona pada era 2003 hingga 2010.

Baca juga: Mengagetkan, Tak Sedikit yang Minta Barcelona Tak Usah Perpanjang Kontrak Lionel Messi

Kini ia mencalonkan diri kembali, dan pada akhirnya memenangi pemilihan umum yang diadakan Minggu (7/3/2021).

Laporta mengoleksi 30. 184 suara, unggul jauh dari dua kandidat presiden lainnya, Victor Font dengan 16.679 suara dan Toni Freixa dengan 4.769 suara.

Baca juga: Joan Laporta Presiden Baru Barcelona, Ini Langkah-Langkah Penyelamatan Lionel Messi Agar Tak Pergi

"Saya ingin berterima kasih kepada seluruh socio (pemilih) yang sudah berpartisipasi dalam pemilihan ini," ucap Laporta pasca-dinobatkan jadi presiden anyar Barcelona seperti dilansir BolaSport.com dari Mundo Deportivo.

"Saya pikir Johan Cruyff menjadi inspirasi kita semua. Kami akan mengikuti Johan dengan apapun yang kami lakukan," tambahnya.

BERITA REKOMENDASI

Laporta akan menjabat pada paling cepat pada akhir pekan ini atau awal pekan di minggu selanjutny dengan masa jabatan hingga 6 tahun mendatang.

Prioritas utama Laporta adalah membawa kembali kejayaan Barcelona yang kini tengah terpuruk.

Salah satunya adalah membujuk Lionel Messi agar tetap bertahan di Camp Nou.

"Menghubungi Jorge Messi besok," ujar Laporta.

"Mengapa besok? Saya bisa hubungi sekarang, tetapi malam ini masih panjang," tambah Laporta sambil tertawa.


Selain Messi, Joan Laporta juga bergerak cepat dengan memanggil pelatih kiper baru untuk tim La Masia, Victor Valdes.

Baca Juga: RESMI - Joan Laporta Jadi Presiden Baru Barcelona, Langsung Kontak Ayah Lionel Messi Besok

Halaman
12
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
12
11
0
1
40
11
29
33
2
Real Madrid
11
7
3
1
21
11
10
24
3
Atlético Madrid
12
6
5
1
18
7
11
23
4
Villarreal
11
6
3
2
20
19
1
21
5
Osasuna
12
6
3
3
17
16
1
21
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas