Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Harga Mahal yang Harus Dibayar Persib Bandung Seusai Lolos ke Semifinal Piala Menpora 2021

Kehilangan Wander Luiz akan menjadi kerugian besar bagi Persib Bandung mengingat kontribusi sang striker sepanjang turnamen pramusim ini.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Harga Mahal yang Harus Dibayar Persib Bandung Seusai Lolos ke Semifinal Piala Menpora 2021
Tribun Jogja/A Fajar Safii
Wasit mengusir pemain Persib Bandung, Wander Luiz (tengah) saat melawan Persebaya Surabaya dalam laga perempat final Piala Menpora 2021 di Stadion Maguwoharjo, Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Minggu (11/4/2021) malam. Persib Bandung berhasil lolos ke semifinal usai menaklukkan Persebaya Surabaya dengan skor 3-2 (3-0). Tribun Jogja/A Fajar Safii 

Hingga Senin (12/4/2021) pagi, Persib Bandung masih menunggu lawan antara PSS Sleman atau Bali United. Kedua tim akan merebut satu tiket semifinal tersisa pada Senin malam ini.

Sesuai jadwal, tim asuhan Robert Alberts bertanding kembali pada Jumat (16/4/2021) di Stadion Maguwoharjo. Putaran kedua, Persib Bandung berlaga lagi pada Senin (19/4/2021).

Karena itu, setelah mengalahkan Persebaya Surabaya, tim Maung Bandung tetap berada di Sleman, Yogyakarta.

Media Officer Persib, Jatnika Sadili, mengatakan Persib Bandung berlaga di Stadion Maguwoharjo lagi di leg pertama semifinal Piala Menpora.
Para pemain Persib Bandung merayakan gol yang dicetak Ezra Walian di laga melawan Persebaya Surabaya, Minggu (11/4/2021) malam di Stadion Maguwoharjo.
Para pemain Persib Bandung merayakan gol yang dicetak Ezra Walian di laga melawan Persebaya Surabaya, Minggu (11/4/2021) malam di Stadion Maguwoharjo. (Tribun Jogja)

Baca juga: Tottenham Hotspur Keok dari Manchester United, Musim Terburuk Jose Mourinho

Stadion di Sleman itu juga menjadi arena Persib menjalani laga fase grup dan perempatfinal.

"Persib akan bermain tetap di Sleman untuk semifinal leg pertama. Jadi tim akan tetap stay di Sleman hingga leg kedua," ujar Jatnika, Senin (12/4/2021).

Jadwal Semifinal Piala Menpora 2021:
Kamis (15/4)
Persija vs PSM
Stadion Maguwoharjo

Jumat (16/4)
Pemenang PF4 vs Persib Bandung
Stadion Maguwoharjo

Berita Rekomendasi

Minggu (18/4)
PSM vs Persija
Stadion Manahan

Senin (19/4)
Persib Bandung vs Pemenang PF4
Stadion Manahan

 

Artikel ini telah tayang di tribunjabar.id dengan judul ''Tumbal'' Kemenangan Persib Bandung atas Persebaya Surabaya, Wander Luiz Bisa Absen di Semifinal

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
Lihat selengkapnya
Berita Populer

Wiki Populer

Berita Terkini
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas