Kehadiran Jadon Sancho Bisa Jadi Bumerang Bagi Manchester United
Scholes telah memperingkatkan Ole Gunnar Solskjaer bahwa kedatangan Sancho bisa menjadi bumerang
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
Lebih lanjut, Scholes menilai seorang ujung tombak akan lebih suka bermain dengan Sancho yang lebih kreatif.
"Apa yang saya lihat di Sancho adalah dia akan lebih kreatif dan memiliki hubungan lebih baik dengan penyerang tengah," ucap Scholes.
"Penyerang tengah ingin bermain dengannya lebih dari sekedar Greenwood dan Rashford."
"Mereka lebih banyak menunduk, menggiring bola, ingin mencetak gol, sedangkan Sancho bisa melakukan lebih dari itu."
"Saya hanya ingin tahu apakah dia masih sedikit mirip dengan apa yang yang sudah dimiliki United di area itu," lanjutnya.
Kontrak Sancho sendiri sejatinya masih tersisa dua tahun lagi dengan Dortmund atau hingga musim panas 2023.
Berita Rekomendasi