Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Dalam Tangisnya, Lionel Messi Beri Resep Obat Sakit Parah Barcelona

Barcelona terlalu sakit. Begitu parahnya hingga Lionel Messi tak mampu bertahan. Pun Leo menyiratkan obat buat Blaugrana. Simak kisahnya.

Penulis: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Dalam Tangisnya, Lionel Messi Beri Resep Obat Sakit Parah Barcelona
AFP/PAU BARRENA
(MESSI MENANGIS) Pemain depan Barcelona Argentina Lionel Messi menyeka hidungnya saat ia tiba dengan air mata untuk mengadakan konferensi pers di stadion Camp Nou di Barcelona. Minggu (8/8/2021). Messi Pemenang Ballon d'Or enam kali mengumumkan kepergiannya dari club Barcelona yang selama 20 Tahun dibelanya. (Pau BARRENA/AFP) 

Deretan pemain top di atas dibeli Barcelona dengan total pengeluaran 450 juta Euro, sekitar Rp 7,6 triliun!

Itu baru ongkos transfer, belum gaji mereka.

Griezmann misalnya. Setelah Messi pergi, dia kini menjadi pemain bergaji tertinggi di Camp Nou. Seminggu, Griezmann dibayar Rp 11 miliar, artinya sebulan gaji Griezmann mencapai Rp 44 miliar!

Baca juga: Berita Transfer Chelsea, Siap-siap Megatransfer Romelu Lukaku dari Inter, Incar Kiper Timnas Inggris

Atau tengok betapa Philipe Coutinho pernah dibayar Rp 7 miliar per pekan meski si pemain terus-terusan cedera.

Apes bagi Barcelona, saat sang pemain dipinjamkan ke Bayern Muenchen, Coutinho justru jadi satu di antara penoreh momen memalukan dalam sejarah panjang Barcelona saat kalah dengan skor 8-2 dari Bayern Munchen di perempat final Liga Champions musim 2019/2020 (15/8/2020).

Barcelona mencoba menjual pemain-pemain besar mereka, hanya banyak klub cuma 'tanya-tanya' tanpa menunjukkan keseriusan.

Maklum kondisi pandemi membuat klub harus pandai-pandai mengatur keuangan.

Berita Rekomendasi

Hal ini yang dianggap satu kelemahan besar Barcelona. Kondisi pandemi memperparah segalanya bagi Barcelona.

Barcelona dianggap tak punya kontijensi neraca keuangan untuk hal-hal yang sifatnya force majeure.

Sebagai contoh, Barcelona nyaman saja menganggarkan duit Rp 11 triliun untuk gaji pemain namun jadi kelabakan karena cuma punya batas Rp 5,5 triliun sejak pandemi merebak.

Akumulasi miss-management, terlebih buruknya berbisnis jual beli pemain membuat Barcelona sakit parah. Kehilangan Messi adalah buahnya.

Sejarah La Masia

Kondisi itu sebetulnya bisa dihindari Barcelona jika tetap mempertahankan komitmen mengutamakan pemain hasil binaan sendiri.

Tak cuma soal gaji, ongkos pembelian pemain pun bisa ditekan.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
14
11
1
2
42
14
28
34
2
Real Madrid
13
9
3
1
28
11
17
30
3
Atlético Madrid
14
8
5
1
21
8
13
29
4
Villarreal
13
7
4
2
25
21
4
25
5
Athletic Club
14
6
5
3
20
13
7
23
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas