Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Stefano Pioli Rangkap Tugas di AC Milan jadi Psikolog Dadakan Gegara Performa Rebic Menukik

Pelatih AC Milan, Stefano Pioli dituntut menjadi psikolog dadakan lantaran penurunan performa Ante Rebic.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Stefano Pioli Rangkap Tugas di AC Milan jadi Psikolog Dadakan Gegara Performa Rebic Menukik
Tiziana FABI / AFP
Penyerang Kroasia AC Milan Ante Rebic menendang bola selama pertandingan sepak bola Serie A Italia AS Roma vs AC Milan pada 28 Februari 2021 di stadion Olimpiade di Roma. Tiziana FABI / AFP 

Winger berusia 27 tahun itu nampaknya membutuhkan suntikan motrivasi untuk bisa mengembalikan bentuk permainan terbaiknya.

Penyerang AC Milan asal Prancis Olivier Giroud (tengah), gelandang AC Milan dari Bosnia Rade Krunic (CL) dan penyerang AC Milan dari Kroasia Ante Rebic (kanan) bereaksi pada akhir pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Sampdoria dan AC Milan di stadion Luigi Ferraris di Genova pada 23 Agustus 2021.
MIGUEL MEDINA / AFP
Penyerang AC Milan asal Prancis Olivier Giroud (tengah), gelandang AC Milan dari Bosnia Rade Krunic (CL) dan penyerang AC Milan dari Kroasia Ante Rebic (kanan) bereaksi pada akhir pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Sampdoria dan AC Milan di stadion Luigi Ferraris di Genova pada 23 Agustus 2021. MIGUEL MEDINA / AFP (MIGUEL MEDINA / AFP)

Dalam hal ini, Rebic diharapkan sumbangsih berupa gol maupun assist-nya untuk menjalankan proyek jangka panjang Il Diavolo Rosso.

Bukan menjadi hal yang baru bagi seorang pelatih untuk menyandang tugas ganda.

Tak hanya piawai meramu strategi, namun diharapkan bisa membenahi psikologi pemainnya yang berkaitan dengan penurunan performa.

Tugas rangkap Pioli menjadi psikolog bagi Rebic jelas menjadi tuntutan sekaligus tantangan bagi dirinya.

Pasalnya, jika Rebic tak kunjung menemukan permainan terbaiknya, roda proyek yang tengah dijalankan AC Milan rawan tersendat.

Layaknya Zlatan Ibrahimovic maupun Simon Kjaer, Rebic adalah bagian kepingan puzzle terpenting Stefano Pioli dalam meramu permainan AC Milan.

BERITA REKOMENDASI

Rossoneri mengawali kampanye di Serie A Liga Italia dengan baik.

Klub sekota Inter Milan ini sukses menyapu bersih dua laga dengan kemenangan.

Raihan enam poin membuat AC Milan kini menduduki posisi empat klasemen Liga Italia.

(Tribunnews.com/Giri)

Ikuti berita terkait AC Milan


Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
11
8
1
2
18
8
10
25
2
Inter Milan
11
7
3
1
25
13
12
24
3
Atalanta
11
7
1
3
29
14
15
22
4
Fiorentina
11
6
4
1
22
9
13
22
5
Lazio
11
7
1
3
24
14
10
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas