Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil PSIS Semarang vs Persib Bandung di Babak Pertama BRI Liga 1: Teja Gemilang, Skor Imbang 0-0

Hasil babak pertama PSIS Semarang vs Persib Bandung di BRI Liga 1 2021, skor imbang 0-0, Selasa (26/10/2021)

Penulis: Gigih
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Hasil PSIS Semarang vs Persib Bandung di Babak Pertama BRI Liga 1: Teja Gemilang, Skor Imbang 0-0
Tribunnews.com/Gigih
Suasana pertandingan big match PSIS Semarang vs Persib Bandung di laga lanjutan BRI Liga 1 2021 pekan kesembilan yang terhampar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Selasa (26/10/2021). 

Jonathan Cantillana kembali mengancam pertahanan Persib Bandung lewat sepakan jarak jauh yang masih melambung di atas mistar gawang.

Kedua tim mulai bermain terbuka memasuki setengah jam laga berjalan.

Ketenanngan Jonathan Cantillana dan Marc Klok, menjadi nyawa bagi masaing-masing kesebelasan dalam menyusun serangan.

Febri Hariyadi nyaris membawa Persib Bandung unggul, andai sepakan melengkungnya tidak diantisipasi secara gemilang oleh Joko Ribowo.

Brian Ferreira, punya peluang emas untuk unggul, andai sepakan spekulasinya tidak melebar di samping gawang Persib Bandung.

Dan skor 0-0 menutup 45 menit laga.

Menjelang jeda, Jonathan Cantillana mendapatkan kartu kuning setelah berseteru dengan Victor Igbonefo.

Berita Rekomendasi

Susunan Pemain

PSIS Semarang

Joko Ribowo; Frendi Saputra, Wallace Costa, Wahyu Prasetyo, Riyan Ardiansyah; Septian David, Brian Ferreria, Finky Pasamba, Fredyan Wahyu; Jonathan Cantillana, Hari Nur Yulianto

Persib Bandung

Teja Paku Alam; Henhen Herdiana, Wallace Costa, Victor Igbonefo, Zalnando; Mohammed Rashid, Marc Klok, Estban Vizcarra; Febri Hariyadi, Ezra Walian; Wander Luiz

(Tribunnews.com/Gigih)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas