Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Kisruh Ruang Ganti Manchester United Seret 11 Pemain, Musibah atau Berkah?

Manchester United tengah menghadapi situasi tak menyenangkan pasca kalah dari Wolves di Liga Inggris

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Gigih
zoom-in Kisruh Ruang Ganti Manchester United Seret 11 Pemain, Musibah atau Berkah?
Paul ELLIS / AFP
Bek Manchester United Inggris Phil Jones terlihat selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Manchester United dan Wolverhampton Wanderers di Old Trafford di Manchester, barat laut Inggris, pada 3 Januari 2022. Manchester United tengah menghadapi situasi tak menyenangkan pasca kalah dari Wolves di Liga Inggris 

Sulit memang untuk mengambil kesimpulan tersebut secara pasti.

Namun jika dilihat dari perjalanan para pemain beberapa musim terakhir, "tamparan ke wajah" mereka memang diperlukan.

Mulai dari Jose Mourinho hingga Solskjaer tak bisa mengangkat performa tim secara konsisten.

Mentalitas skuat MU perlu mendapat gemblengan lebih jauh agar bisa kuat menghadapi badai.

Baca juga: Dua Pemain Ini Pimpin Pemberontakan Manchester United, Bruno Fernandes Ancam Hengkang

Apalagi mereka membela klub sebesar Manchester United, yang pernah menjadi raksasa sepak bola Inggris selama hampir 20 tahun.

Lambang klub di dada jauh lebih penting dan besar ketimbang nama di belakang jersey.

Barangkali kalimat di atas merupakan ungkapan klise di dunia sepak bola.

Berita Rekomendasi

Namun, tak ada salahnya jika pemain United mengingat itu dan mulai bermain untuk lambang klub di jersey mereka.

(Tribunnews.com/Guruh)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas