Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Bursa Transfer Liga Italia: Maldini Cabut dari AC Milan, Lukaku Cinta Mati dengan Inter Milan

AC Milan dan Inter Milan bak saling sikut dalam bursa transfer Liga Italia kali ini, di mana Rossoneri terancam kehilangan Daniel Maldini

Penulis: Guruh Putra Tama
zoom-in Bursa Transfer Liga Italia: Maldini Cabut dari AC Milan, Lukaku Cinta Mati dengan Inter Milan
Marco BERTORELLO / AFP
Pemain depan AC Milan Zlatan Ibrahimovic (kiri) dan pemain tengah Daniel Maldini (kanan) bereaksi pada akhir pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara AC Milan dan Porto pada 3 November 2021 di stadion San Siro di Milan. AC Milan dan Inter Milan terus beraktifitas di bursa transfer Liga Italia musim ini. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini perkembangan bursa transfer Liga Italia dari AC Milan dan Inter Milan.

AC Milan harus rela melihat trah Maldini keluar dari San Siro pada bursa transfer Liga Italia kali ini.

Sedangkan Inter Milan mendapat kepercayaan penuh dari Romelu Lukaku

Pemain AC Milan dan penyerang Portugal AC Milan Rafael Leao (tengah) merayakan kemenangan 2-0 atas Atalanta dalam pertandingan sepak bola Serie A Italia antara AC Milan dan Atalanta Bergamo di stadion San Siro di Milan pada 15 Mei 2022.
Pemain AC Milan Rafael Leao (tengah) merayakan kemenangan 2-0 atas Atalanta dalam pertandingan sepak bola Serie A Italia antara AC Milan dan Atalanta Bergamo di stadion San Siro di Milan pada 15 Mei 2022. AC Milan terancam kehilangan Daniel Maldini yang berpotensi hengkang di bursa transfer Liga Italia kali ini. (MIGUEL MEDINA / AFP)

Baca juga: Bursa Transfer Liga Italia: AC Milan Jadi Pelarian Antonio Conte, Juventus Usir 2 Pemain

AC Milan Pisah dengan Maldini

Rossoneri dan salah satu anggota trah Maldini dikabarkan bakal berpisah pada bursa transfer kali ini.

Adalah gelandang muda AC Milan, Daniel Maldini yang santer bakal hengkang dari San Siro, dikutip dari Football Italia.

Maldini muda menginginkan menit bermain yang lebih banyak.

Berita Rekomendasi

Sayangnya ia tidak bisa mendapatkannya ketika membela AC Milan.

Untuk itu, ia mendesak klub agar mau melepasnya.

Daniel punya tujuan favorit untuk hengkang.

Ia bisa saja pergi ke Verona.

Apalagi klub tersebut juga sedang mencari pemain baru di posisi tengah.

Hambatannya, Verona tak bisa leluasa membeli pemain.

Pemain depan AC Milan Italia Daniel Maldini bereaksi pada akhir pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara FC Porto dan AC Milan di stadion Dragao di Porto pada 19 Oktober 2021.
Pemain AC Milan Daniel Maldini bereaksi pada akhir pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara FC Porto dan AC Milan di stadion Dragao di Porto pada 19 Oktober 2021. Maldini kemungkinan hijrah ke klub papan tengah atau bawah Liga Italia. (FERNANDO VELUDO / AFP)

Mereka harus menjual pemain terlebih dahulu untuk mendatangkan penggawa anyar.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
13
9
2
2
20
9
11
29
2
Atalanta
13
9
1
3
34
16
18
28
3
Inter Milan
13
8
4
1
31
14
17
28
4
Fiorentina
13
8
4
1
27
10
17
28
5
Lazio
13
9
1
3
28
14
14
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas