Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Sorotan Timnas Indonesia vs Curacao di FIFA Matchday: Menanti Pilihan Kiper Shin Tae-yong

Menanti pilihan Shin Tae-yong dalam pemilihan kiper utama Timnas Indonesia saat menghadapi Curacao pada ajang FIFA Matchday.

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Claudia Noventa
zoom-in Sorotan Timnas Indonesia vs Curacao di FIFA Matchday: Menanti Pilihan Kiper Shin Tae-yong
Tribunnews.com/Alfarizy AF
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong seusai memimpin latihan. Menanti pilihan Shin Tae-yong dalam pemilihan kiper utama Timnas Indonesia saat menghadapi Curacao pada ajang FIFA Matchday. 

Kontribusi yang dicatatkan Riyandi berhasil membawanya dipanggil membela Timnas Indonesia.

Ini bukan kali pertama Riyandi mendapat panggilan negara. Kiper berusia 22 tahun itu telah mencatatkan 5 caps senior.

Kembalinya Riyandi memperkuat Timnas Indonesia dapat dijadikan motivasi sang pemain untuk mempertahankan penampilan terbaiknya.

2. Nadeo Argawinata

Nama Nadeo Argawinata tentu tidak asing bagi pendukung Timnas Indonesia yang telah sering melihatnya di starting eleven pilhan Shin Tae-yong.

Kiper andalan Bali United tersebut kerap menjadi langganan Shin Tae-yong untuk mengawal gawang Timnas Indonesia.

Namun dalam penampilan di kompetisi domestik, Nadeo masih belum memiliki statistik sebaik Riyandi.

Nadeo kalah dalam jumlah save dengan Riyandi. Ia sejauh ini baru mencatatkan 29 penyelematan.

Berita Rekomendasi

Ia sendiri baru tampil 9 kali bersama Bali United di Liga 1 2022.

Meskipun baru 9 kali turun, Nadeo mempunyai catatan apik dalam 4 kali clean sheet dan 9 kali kebobolan.

3. Syahrul Trisna

Sementara itu nama terakhir Syahrul Trisna merupakan kiper yang membela Persikabo 1973.

Syahrul dari statistik saves dan clean sheet masih belum bisa mengimbangi milik Riyandi dan Nadeo.

Pasalnya kiper berusia 26 tahun itu baru dipercata bermain 3 kali.

Ia kalah saing dengan Diky Indrayana yang sering menjadi pilihan utama kiper Laskar Padjajaran.

Dalam 3 kali penampilan tersebut, Syahrul kebobolan 10 gol dan belum mencatatkan clean sheet.

(Tribunnews.com/Ipunk)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas