Eks Pelatih Timnas Inggris Soroti Sikap Cristiano Ronaldo, Sherwood: Messi Bakal Ngakak Lihat Ini
Eks pelatih Timnas Inggris menyoroti sikap Cristiano Ronaldo setelah interview kontrofersial, Leo Messi justru tertawa melihat ini.
Penulis: Niken Thalia
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha

IAN HODGSON / AFP
Eks pelatih Timnas Inggris sebut Messi bakal ngakak lihat kelakuan Ronaldo - Striker Manchester United, Cristiano Ronaldo (tengah) duduk di bangku cadangan setelah bermain 71 menit menghadapi tim tamu Newcastle.
Buntut dari ulah Ronaldo semuanya jadi runyam.
Sherwood menuturkan Leo Messi akan tertawa melihat hal yang menimpa Ronaldo.
"Saya pikir Lionel Messi pasti duduk di Qatar sambil tertawa, melihatnya (Ronaldo) dari jauh."
"Sekarang ketika Anda bertanya kepada pemain siapa pemain terbaik, Ronaldo atau Messi itu adalah pancingan."
"Tapi untuk saat ini bagi saya adalah Leo Messi, ini (Ronaldo) benar-benar memalukan," tukasnya.
(Tribunnews.com/Niken)
Berita Rekomendasi