Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Jelang Piala Dunia U20 2023, Stadion Gelora Bung Tomo Akan Disterilkan, Persebaya Pindah Markas

Jelang Piala Dunia U20 2023, Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya akan disterilkan.

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Jelang Piala Dunia U20 2023, Stadion Gelora Bung Tomo Akan Disterilkan, Persebaya Pindah Markas
PERSEBAYA.ID
Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya. Jelang Piala Dunia U20 2023, Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya akan disterilkan. 

"Muncul kesan dalam beberapa hari terakhir, kalau Pemkot Surabaya tidak all out mendukung Persebaya bermarkas di kotanya sendiri," ujar Wiwiek.

Maka dari itu, Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, menyebut pihaknya membantu Persebaya mencari markas sementara yang akan digunakan untuk putaran kedua Liga 1.

Salah satu opsi markas sementara yang akan digunakan Persebaya adalah Stadion Gelora Joko Samudro di Gresik.

Saat ini, Eri Cahyadi juga telah menghubungi Bupati Gresik, Fandi Akhmad Yani.

Fandi Akhmad Yani pun memberikan ijin penggunaan Stadion Gelora Joko Samudro sebagai markas sementara Persebaya.

"Alhamdulillah Mas Bupati Gresik memberikan lampu hijau Persebaya sementara waktu berkandang di sana selama GBT dipersiapkan dan digunakan untuk Piala Dunia," kata Wali Kota Eri.

Baca juga: Jadi Salah Satu Venue Piala Dunia U20 2023, Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Terus Berbenah

6 Stadion Piala Dunia U20 2023

BERITA REKOMENDASI

- Stadion Gelora Bung Karno (Jakarta)

- Stadion Si Jalak Harupat (Jawa Barat)

- Stadion Manahan (Solo)

- Stadion Gelora Bung Tomo (Surabaya)

- Stadion I Wayan Dipta (Bali)

- Stadion Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring (Palembang)

(Tribunnews.com/Isnaini Nurdianti)(Kompas.com/Kiki Luqman)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
7
6
0
1
13
2
11
18
2
Man. City
7
5
2
0
17
8
9
17
3
Arsenal
7
5
2
0
15
6
9
17
4
Chelsea
7
4
2
1
16
8
8
14
5
Aston Villa
7
4
2
1
12
9
3
14
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas