Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Tersingkir dari Liga Champions Buat Allegri Marah, Juventus Targetkan Trofi di Liga Eropa

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, menegaskan bahwa Liga Europa bisa menjadi pintu gerbang untuk kembali ke Liga Champions.

Penulis: Muhamad Deni Setiawan
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Tersingkir dari Liga Champions Buat Allegri Marah, Juventus Targetkan Trofi di Liga Eropa
Andreas SOLARO / AFP
Penyerang Juventus, Dusan Vlahovic (kanan) merayakan gol penalti bersama rekannya selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Salernitana dan Juventus pada 7 Februari 2023 di stadion Arigis di Salerno. Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, menegaskan bahwa Liga Europa bisa menjadi pintu gerbang untuk kembali ke Liga Champions. 

"Kami ingin melangkah jauh," jelasnya.

Prediksi Susunan Pemain

Pada pertandingan ini, Juventus akan menyambut kembalinya Leonardo Bonucci ke skuad.

Namun, mereka masih akan kehilangan Paul Pogba, Fabio Miretti, Arkadiusz Milik, and Kaio Jorge yang mengalami cedera.

Di sisi lain, tim Antoine Kombouare tak akan diperkuat oleh Ignatius Ganago, Moses Simon, and Quentin Merlin.

Juventus (3-5-2)

Szczesny; Danilo, Bremer, Sandro; De Sciglio, Fagioli, Locatelli, Rabiot, Kostic; Di Maria, Vlahovic.

Berita Rekomendasi

Nantes (4-2-3-1)

Lafont; Hadjam, Girotto, Castelletto, Centonze; Moutoussamy, Sissoko; Blas, Mollett, Guessand; Delort

Head to Head Juventus vs Nantes

18/4/1996 (Liga Champions) - Nantes 3-2 Juventus

4/4/1996 (Liga Champions) - Juventus 2-0 Nantes

(Tribunnews.com/Deni)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas