Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Final Piala Liga Inggris 2022 Man United vs Newcastle, Erik ten Hag: Mereka Tim yang Nyebelin

pelatih Manchester United Erik ten Hag, menilai Newcastle United lawan yang akan mereka hadapi punya trik-trik yang menjengkelkan.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Final Piala Liga Inggris 2022 Man United vs Newcastle, Erik ten Hag: Mereka Tim yang Nyebelin
Adrian DENNIS / AFP
Manajer Manchester United Erik ten Hag memberi isyarat di pinggir lapangan. Duel Manchester United versus Newcastle United di final Piala Liga Inggris 2022 akan tersaji di Wembley pada Minggu (26/2/2023) pukul 23.30 WIB. 

Perlahan, mereka bangkit seiring berjalannya roda kompetisi.

Salah seorang pemain Manchester United, Diogo Dalot berkenan menuturkan rahasia sukses timnya.

Dalot secara spesifik merujuk pada pertandingan melawan Barcelona yang berakhir dengan kemenangan.

Menurutnya, kehadiran suporter di Old Trafford sangat membantu tim meraih kemenangan.

Ia menggambarkan seperti adanya hubungan kuat antara suporter dan klub pada saat ini.

Untuk itu, Manchester United siap bertanding di final Piala Liga Inggris dengan dukungan luar biasa dari suporter.

"Saya rasa tidak ada cara yang lebih baik untuk main di final daripada mendapat kemenangan di laga sebelum ini," ungkap Dalot dikutip dari Manchester Evening News.

Berita Rekomendasi

"Saya pikir penggemar sangat menikmati itu."

"Kami (para pemain) benar-benar menikmati atmosfernya, seolah kami bermain bersama mereka."

"Kami (pemain dan suporter) membuat perpaduan yang luar biasa. Saya pikir hal itu akan memberi kami energi di final," sambungnya.

 (Ade Jayadireja/BolaSport/Tribunnews/*)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas