Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Karim Benzema Sering Masuk Meja Perawatan, Real Madrid Alami Mimpi Buruk

Real Madrid mengalami mimpi buruk sebab pada musim ini Karim Benzema sering masuk ke meja perawatan. Ia terancam absen saat lawan Espanyol.

Penulis: Muhamad Deni Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Karim Benzema Sering Masuk Meja Perawatan, Real Madrid Alami Mimpi Buruk
CRISTINA QUICLER / AFP
Penyerang Real Madrid Prancis Karim Benzema (kiri) bereaksi di samping bek Real Betis asal Prancis-Senegal Youssouf Sabaly selama pertandingan sepak bola Liga Spanyol antara Real Betis dan Real Madrid CF di stadion Benito Villamarin di Seville pada 5 Maret 2023. Real Madrid mengalami mimpi buruk sebab pada musim ini Karim Benzema sering masuk ke meja perawatan. Ia terancam absen saat lawan Espanyol. 

Namun, tekanan besar juga menanti Los Blancos di Liga Champions.

Meskipun berhasil memenangkan pertandingan leg pertama atas Liverpool dengan skor 2-5 di Anfield, mereka harus tetap waspada.

Gelandang Real Madrid Prancis Eduardo Camavinga (kiri) bersaing dengan bek Liverpool asal Skotlandia Andrew Robertson selama pertandingan sepak bola leg pertama babak 16 besar Liga Champions UEFA antara Liverpool dan Real Madrid di Anfield di Liverpool, barat laut Inggris pada 21 Februari 2023. (Photo by Paul ELLIS / AFP)
Gelandang Real Madrid Prancis Eduardo Camavinga (kiri) bersaing dengan bek Liverpool asal Skotlandia Andrew Robertson selama pertandingan sepak bola leg pertama babak 16 besar Liga Champions UEFA antara Liverpool dan Real Madrid di Anfield di Liverpool, barat laut Inggris pada 21 Februari 2023. (Photo by Paul ELLIS / AFP) (AFP/PAUL ELLIS)

Sebab Liverpool punya peluang untuk menggila seperti saat menggilas Manchester United dengan skor 7-0 di Liga Inggris.

Pasukan Jurgen Klopp juga punya pengalaman melakukan comeback di Liga Champions.

Seperti yang diketahui, pada musim 2018/2019 Mohamed Salah dkk menyingkirkan Barcelona pada babak semifinal dengan agregat 4-3 setelah pada leg pertama kalah 3-0.

Dan duel paling menentukan mereka di Liga Spanyol akan terjadi setelah pertandingan melawan Liverpool.

Kali ini Barcelona akan menjamu mereka di Stadion Camp Nou, Senin (20/3/2023) pukul 03.00 WIB.

Berita Rekomendasi

Laga tersebut harus dimenangkan oleh Los Blancos jika tak ingin kans mereka untuk mempertahankan gelar LaLiga makin memudar.

(Tribunnews.com/Deni)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
14
11
1
2
42
14
28
34
2
Real Madrid
13
9
3
1
28
11
17
30
3
Atlético Madrid
14
8
5
1
21
8
13
29
4
Villarreal
13
7
4
2
25
21
4
25
5
Athletic Club
14
6
5
3
20
13
7
23
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas