Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Prediksi Skor Italia vs Inggris, Italia Tak Terkalahkan dalam 6 Laga Lawan Inggris, 3 Menang 3 Seri

Italia dan Inggris akan bertanding di kualifikasi Euro 2024 di Stadion Diego Armando Maradona, Napoli, Jumat (24/3) dini hari.

Penulis: Muhammad Barir
zoom-in Prediksi Skor Italia vs Inggris, Italia Tak Terkalahkan dalam 6 Laga Lawan Inggris, 3 Menang 3 Seri
ALBERTO PIZZOLI / AFP
Pelatih Italia Roberto Mancini bereaksi pada akhir pertandingan sepak bola play-off kualifikasi Piala Dunia 2022 antara Italia dan Makedonia Utara, pada 24 Maret 2022 di stadion Renzo-Barbera di Palermo. 

TRIBUNNEWS.COM- Italia dan Inggris akan bertanding di kualifikasi Euro 2024 di Stadion Diego Armando Maradona, Napoli, Jumat (24/3) dini hari.

Timnas Italia memiliki rekor tak terkalahkan dalam 6 laga terakhir melawan Inggris.

Italia menang Tiga kali dan imbang tiga kali dalam 6 laga terakhir melawan Inggris.

Dengan catatan rekor pertemuan itu, beberapa situs yang mengulas sepak bola memberikan prediksi laga Italia vs Inggris akan berakhir imbang.

Whoscored, Sportsmole memprediksi skor imbang 1-1 untuk laga Italia vs Inggris kali ini.

Sedangkan Squawka lebih memilih prediksi Italia menang dengan skor 2-1 atas Inggris di laga ini. Dengan Harry Kane mencetak gol pertama untuk Inggris.

6 Duel Terakhir Italia vs Inggris

Berita Rekomendasi

24/09/22 Italia 1 - 0 Inggris

12/06/22 Inggris 2 - 4 Italia

12/07/21 Italia 1 - 1 Inggris

28/03/18 Inggris 1 - 1 Italia

01/04/15 Italia 1 - 1 Inggris

15/06/14 Inggris 1 - 2 Italia

Motivasi Harry Kane

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
17
12
4
1
38
17
21
40
2
Chelsea
18
10
5
3
38
21
17
35
3
Nottm Forest
18
10
4
4
24
19
5
34
4
Arsenal
17
9
6
2
34
16
18
33
5
Newcastle
18
8
5
5
30
21
9
29
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas