Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Indra Sjafri Sebut Dua Sasaran dari Laga Uji Coba, Termasuk Lawan Lebanon U-22 Pada 14 dan 16 April

Sedikitnya ada dua sasaran yang ingin dicapai timnas Indonesia U-22 dalam melakoni uji coba sebelum SEA Games 2023.

Penulis: Alfarizy Ajie Fadhillah
Editor: Muhammad Barir
zoom-in Indra Sjafri Sebut Dua Sasaran dari Laga Uji Coba, Termasuk Lawan Lebanon U-22 Pada 14 dan 16 April
tribunnews.com/majid
Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri saat diwawancarai usai acara buka bersama dan syukuran di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Jumat (7/4//2023). 

"Pemain-pemain PSM setelah pertandingan tanggal 16 (April) dan Persija tanggal 15 (April). Setelah itu kita fokus dengan semua pemain yang kita panggil

Seperti diketahui, PSSI telah merilis 34 pemain yang dipanggil ke pemusatan latihan (TC) jelang tampil di pesta olahraga dua tahunan di Asia Tenggara itu.

Nantinya, hanya akan ada 20 pemain yang diboyong untuk membela skuad merah-putih di SEA Games ke-32.

Sekadar informasi, Timnas Indonesia U-22 baru saja melakukan laga uji coba kontra Bhayangkara FC di Stadion Madya, dengan skor akhir 1-1.

Daftar 34 Pemain yang Dipanggil Pemusatan Latihan Timnas U-22:

1. Hamzah Titofani Rivaldi (Arema FC)

2. Nick Coby da Costa Numberi (Bekasi FC)

BERITA REKOMENDASI

3. Liba Valentino (Persekat Tegal)

4. Komang Tri Arta Wiguna (Bali United)

5. Muhammad Andy Harjito (Borneo FC)

6. Komang Teguh Trisnanda (Borneo FC)

7. Jeam Kelly Sroyer (Persik)


8. Braif Fatari (Persik)

9. Rendy Juliansyah (Persik)

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Nottm Forest
10
5
4
1
14
7
7
19
4
Brighton
11
5
4
2
19
15
4
19
5
Chelsea
10
5
3
2
20
12
8
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas